Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 78533 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Arini Eka Purwanti
"ABSTRAK
Facebook merupakan situs jejaring sosial yang saat ini banyak digunakan untuk berbagai kepentingan, salah satunya adalah sebagai sarana promosi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pemanfaatan facebook dalam kaitannya dengan promosi perpustakaan forum Idnonesia membaca. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode studi kasus. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa promosi melalui facebook bersifat interaktif karena adanya aliran informasi yang timbale balik atau komunikasi dua arah yang terjadi antara pustakawan dengan pemustaka. Perpustakaan Forum Indonesia Membaca dalam memanfaatan facebook belum maksimal dan mengalami kendala dalam hal sumber daya manusia.

Abstract
Facebook is social networking site thereis widely used for various purposes, one of them is as a promotion_s tool. The Purpose of this study was to know the utilizationof facebook in related to promotion Forum Indonesia Membaca Library. Qualitative study (case study method) was used in this study. The results showed that the promoton of the library through facebook was interactive because of the reciprocal flow of information or two-way communication between the librarians with the user. Forum Indonesia Membaca Library in using facebook have not maximized yet and constraints in terms of human resources."
2010
S15034
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Astaf Aji Pranaya
"Skripsi ini membahas promosi online database menggunakan konsep word of mouth yang dilakukan Miriam Budiardjo Resource Center dalam rangka meningkatkan pemanfaatanny oleh pemustaka. Penelitian ini adalan penelitian kualitatif dengan desain penelitian deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan konsep word of mouth dalam promosi online database mampu meningkatkan kesadaran dan motivasi pemustaka untuk mmenfaatannya; dalam pelaksanaannya masih terkendala beberapa maslah seperti kurang tersedianya tempat dan waktu untuk pelatihan, serta perlu adanya akses internet yang lebih cepat untuk memperlancar penelusuran dan pengunduhan.

The Focus of this study is the online database promotion using the word of mouth concept that conducted by Miriam Budiardjo Resource Center to increase its utilization by the user. This research is qualitative descriptive interpretive. The result shows that applyaing the concept of word of Mouth in promoting online database is capable to increase user's awarences and motivation to operate it. Its implementation is still hampered by several problems such as lack of place and time for training, as well as the need for faster internet access for browsing and downloading."
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
S15042
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Etty Setyawati
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2009
T26399
UI - Tesis Open  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Diona Septia
"Skripsi ini membahas program pemberdayaan masyarakat di Rumah Pintar Bhara Cendekia 1 melalui fasilitas dan layanan yang disediakan. Pemberdayaan masyarakat merupakan usaha meningkatkan potensi dan kemampuan diri masyarakat. Rumah pintar Bhara Cendekia 1 merupakan salah satu bentuk perpustakaan komunitas yang menghadirkan program pemberdayaan masyarakat di setiap kegiatannya. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode studi kasus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberdayaan masyarakat di Rumah Pintar Bhara Cendekia 1 mengacu pada tujuan pendidikan nasional, yaitu mencerdaskan kehidupan bangsa. Kegiatan pemberdayaan di rumah pintar ini berbasiskan pada metode pembelajaran, terlihat dari fasilitas dan layanan yang ada pada setiap sentra, yaitu: sentra baca, sentra kriya, sentra komputer, sentra bermain, sentra audio visual, sentra psikologi dan konsultasi kesehatan, dan sentra outbond.

This thesis discusses the community empowerment program in the Rumah Pintar Bhara Cendekia 1 through facilities and services provided. Community empowerment is an effort to increase community self-potential and capabilities. Rumah Pintar Bhara Cendekia 1 is one of the community library that present the community empowerment program in each their activity. This is a qualitative research that using case study method. Results showed that community empowerment in Rumah pintar Bhara Cendekia 1 based on the national education goals. improving intellectuality of the nation. Empowerment activities in this rumah pintar based on the method of learning, visible from the existing facilities and services at each center, ie: reading center, craft center, computer center, play center, audio-visual center, health and consulting psychology center, and outbound center."
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
S15206
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Sri Harwati
"Skripsi ini membahas mengenai persepsi dan harapan pemustaka terhadap rencana perubahan sistem perpustakaan Universitas Indonesia (UI) dalam hal sistem layanan, sarana dan prasarana, koleksi, dan SDM (staf perpustakaan). Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode survei. Hasil penelitian menyarankan bahwa perlu menyediakan akses yang mudah untuk menuju perpustakaan UI yang bare seperti tersedianya sarana transportasi umum yang memadai; harus memperhatikan disain ruangan dan tats letak setiap fasilitas, terutama fasilitas yang mengandung unsur hiburan; staf perpustakaan harus meningkatkan kompetensi yang dimiliki, baik kompetensi profesional, maupun kompetensi individu.

The focus of this study is about the perceptions and expectations users through the changing plan of the library system in University of Indonesia (UI), in terms of services system, facilities, collections, and human resources (library staff). This research is quantitative with survey method. The results suggest that the need for providing easy access to the new UI library. For instance, available public transportation facilities; pay attention to the room design and layout of each facility, especially facilities that contain of entertainment element; improved library staff competences, both professional competence and individual competence."
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2010
S15369
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Asep Saefulloh Hermawan
"Skripsi ini membahas program pengembangan perpustakaan kelurahan yang dilakukan oleh Perpustakaan Umum Kota Bogor. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang menggunakan metode studi kasus. Adapun program-program pengembangan perpustakaan kelurahan yang diteliti meliputi program perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan pengawasan. Program-program tersebut diteliti untuk mengetahui bagaimana cara pelaksanaannya dan kendala yang dihadapi oleh Perpustakaan Umum Kota Bogor dalam melakukan pengembangan perpustakaan kelurahan. Hasil penelitian menyarankan bahwa program pengembangan perpustakaan kelurahan harus terus ditingkatkan karena peranan perpustakaan-perpustakaan kelurahan yang ada di Kota Bogor sangat bermanfaat dalam meningkatkan kemampuan dan kualitas hidup masyarakat.

The Focus of this study is district library developing program that is carried out by Bogor Public Library. The research that is used is qualitative research with case study method. The district library developing programs that are analyzed consist of planning, organizing, actuating, and controlling program. Those programs are analyzed to identify how to carry out the district library developing program and some obstacles that are faced by BOgor Public Library in carrying out district library developing program. The result of the research suggest that the district library developing program ought to be enhanced continuously because the role of dictrict library in Bogor City is very useful in improving people_s skill and life quality.
"
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, 2010
S14907
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
"Perpustakaan sebagai unit informasi mutlak memerlukan suatu kegiatan pemeliharaan guna pelestarian berbagai informasi yang berkaitan dengan berbagai koleksi yang dimiliki,mulai dari perbaikan bahan pustakanya....."
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Jakarta : Perpustakaan FK-UI, 2003,
Majalah, Jurnal, Buletin  Universitas Indonesia Library
cover
Semarang : Perpustakaan Unika Soegijapranata, 2008,
Majalah, Jurnal, Buletin  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>