Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 195913 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Andry Rivan Sumara
"ABSTRAK
Implikasi yang terjadi karena perkembangan media internet yang melaju
pesat adalah jumlah website atau situs yang meningkat dan ledakan informasi.
Namun ledakan situs dan informasi tersebut tidak selalu berefek positif. Terdapat
pula informasi yang berisi negatif, berkontent illegal menurut Undang-Undang.
seperti situs-situs yang berisi pornografi, kekerasan, terorisme, penipuan,
perjudian dan lain sebagainya. Sementara itu upaya pemerintah untuk memblokir
situs tidak sebanding dengan pertumbuhan website tersebut. Oleh sebab itu,
pemerintah melakukan penyuluhan kampanye perubahan sosial dalam
penggunaan internet. Penelitian ini menggunakan metode eksperimental dengan
pretest posttest control group design. Tujuannya adalah untuk mengetahui
mengukur perubahan pengetahuan, sikap dan perilaku yang disebabkan oleh
kampanye ini. Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan pengetahuan
pada pretest dan posttest pada kelompok eksperimen namun sebaliknya, tidak
terjadi perbedaan dalam sikap dan perilaku pada kelompok eksperimen.

ABSTRACT
The implications that occur due to the development of internet media is moving rapidly is the number of websites or sites that are increased and the
explosion of information. But the explosion site and the information does not
always have a positive effect. There is also information that contains negative,
which have illegal contents under the Act. such as sites containing pornography,
violence, terrorism, fraud, gambling and so forth. While the government attempts
to block sites that are not comparable with the growth of the website. Therefore,
the government is doing outreach campaigns for social change in the uses of the
internet. This study used an experimental method with pretest and posttest control
group design. The goal is to determine measure changes in knowledge, attitudes
and behavior caused by this campaign. The results showed there are differences in
knowledge on the pretest and posttest results in the experimental group, but on the
contrary, no differences in attitudes and behaviors in the experimental group"
2015
T44681
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Amanda Putri Adita
"Negara Indonesia merupakan negara yang memiliki banyak keberagaman budaya. Namun seringkali, keberagaman tersebut tidak dijadikan sebuah kekayaan, namun sebagai pemantik perpecahan. Fenomena ini menunjukkan bahwa masyarakat Indonesia masih kurang memiliki sikap multikultural. Perkembangan teknologi yang pesat kini memunculkan sebuah potensi dimana manusia dapat belajar menjadi individu yang lebih multikultural, yaitu dengan dikembangkannya dunia maya. Dunia ini bermula dari internet, yang di masa depan dapat sangat memfasilitasi kontak dan komunikasi antar kelompok budaya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat gambaran perilaku internet dengan sikap multikultural. Studi deskriptif dilakukan terhadap Warga Negara Indonesia yang berusia 18-40 tahun dan merupakan pengguna internet (N=168). Kategorisasi skor dilakukan dengan metode empirical means. Mayoritas partisipan penelitian memiliki nilai perilaku internet dan sikap multikultural yang sedang. Implikasi penelitian ini dapat mengenalkan potensi dari dunia maya untuk meningkatkan sikap multikultural masyarakat di masa depan.

Indonesia is a country that has so many cultural diversities. However, often times those diversities are not celebrated as treasures of the country, but as a trigger for public discord. This phenomenon proves that Indonesians still lack Multicultural Attitude. The rapid development of technology now arises a new potential, where people can learn to become a more multicultural individual, that is the development of the virtual world. This virtual world roots from the internet, which in the future can facilitate the contact and communication between cultural groups even more. The purpose of this study is to see the picture of internet behavior and multicultural attitude of Indonesian citizens. A descriptive study is conducted on Indonesian citizens aged 18 to 40 years that are also users of the internet (N=168). The categorization of the scores is determined by empirical means. Results show that the majority of participants have moderate level of internet behavior and multicultural attitude. The implication of this study can introduce a potential of the virtual world for the betterment of society’s multicultural attitude in the future."
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Shofwah Nur Athallah
"Zaman yang semakin maju menyebabkan perkembangan internet yang pesat. Hal ini dibuktikan dengan meningkatnya pengguna internet terutama di kalangan remaja. Remaja berada ditahap perkembangan menuju dewasa sehingga dapat mempengaruhi pengetahuan dan perilakunya jika tidak dapat menggunakan internet dengan bijak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan penggunaan internet dengan pengetahuan seksualitas dan perilaku seksual. Penelitian ini menggunakan pendekatan cross-sectional pada 413 remaja sesuai dengan kriteria inklusi melalui metode purposive sampling. Karakteristik responden pada penelitian ini yaitu usia, jenis kelamin, kepemilikan gadget, akses ke internet, penggunaan internet harian, media sosial yang digunakan, tempat untuk mengakses internet, mengakses konten seksual, dan tergabung kelompok terkait seksual di media sosial. Variabel independen pada penelitian ini yaitu pengunaan internet. Variabel dependen pada penelitian ini yaitu pengetahuan seksualitas dan perilaku seksual pada remaja. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan yang bermakna antara akses ke internet, media sosial yang digunakan, dan tempat untuk mengakses internet dengan pengetahuan seksualitas (p-value < 0,05). Selain itu, hasil penelitian juga menunjukkan ada hubungan yang bermakna antara media sosial yang digunakan, mengakses konten seksual, tergabung kelompok terkait seksual di media sosial, dan penggunaan internet dengan perilaku seksual (p-value < 0,05). Peneliti menyarankan untuk mengawasi penggunaan internet pada remaja kepada orang tua, kemudian edukasi dan promosi oleh pelayanan kesehatan terkait pengetahuan seksualitas dan perilaku seksual.

The Internet has developed rapidly with the increasingly advanced age. This is evidenced by the increase in the number of Internet users, especially among teenagers. Adolescents are in the stage of development towards adulthood. Therefore, it may affect their knowledge and behavior if they cannot use the Internet wisely. This study aims to determine the relationship of Internet use with sexuality knowledge and sexual behavior. This study used a cross-sectional approach on 413 adolescents according to the inclusion criteria through purposive sampling method. The characteristics of the respondents in this study are age, gender, gadget ownership, internet access, daily internet usage, social media used, place of internet access, access to sexual content, and joining sexually related groups on social media. The independent variable in this study is Internet use. The dependent variable in this study is sexuality knowledge and sexual behavior among adolescents. The results showed a significant relationship between access to the internet, social media used, and place to access the internet with sexuality knowledge (p-value <0.05). In addition, the results also showed a significant relationship between social media used, accessing sexual content, joining sexually related groups on social media, and internet use with sexual behavior (p-value <0.05). Researchers suggest to supervise the use of internet in adolescents to parents, then education and promotion by health services related to sexuality knowledge and sexual behavior."
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Simangunsong, Riris Kristina Angelia
"ABSTRAK
Tesis ini memaparkan mengenai dimensi yang membentuk customer experience pada pengguna internet banking dan pengaruh dari customer experience terhadap customer satisfaction, loyalitas dan word-of-mouth pada pengguna internet banking. Dimensi dan pengukuran dari customer experience quality ini menggunakan pengukuran customer experience quality yang dikembangkan oleh Maklan & Klaus (2013). Berdasarkan penelitian terhadap 249 responden pengguna internet banking di Jabodetabek, diperoleh hasil bahwa dimensi moments-of-truth menjadi dimensi yang paling besar dalam membentuk customer experience pada pengguna internet banking. Dari hasil pengujian SEM juga diperoleh hasil bahwa customer experience memiliki pengaruh yang signifikan terhadap customer satisfaction, loyalitas dan word-of-mouth.

ABSTRACT
This thesis describes the dimensions that formed customer experience in internet banking users and the impact of customer experience to customer satisfaction, loyalty and word-of-mouth of Internet banking users. Dimensions and measurement of this customer experience quality uses customer experience quality measurement developed by Maklan & Klaus (2013). Based on a study of 249 respondents of internet banking users in Greater Jakarta, showed that moments-oftruth becomes the greatest dimension in shaping customer experience in internet banking users. SEM test results also showed that the customer experience has a significant impact on customer satisfaction, loyalty and word-of-mouth.
"
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ade Kurniawan
"Tujuan penelitian ini adalah untuk mempelajari faktor-faktor pengaruh yang potensial terhadap behavioral intention untuk mengadopsi layanan internet banking. Penelitian menggunakan self-administered survey dengan sampel non-probabilitas dari 212 nasabah bank di Jakarta sebagai responden. Metode pengolahan dan analisis data menggunakan Structural Equation Model (SEM). Hasilnya menunjukkan bahwa secara keseluruhan faktor yang mempengaruhi intensi nasbah untuk mengadops layan internet banking termasuk diantaranya Users’ Informational-Based Readiness, Attitude, Perceived Behavioural Control. Tetapi, adopsi layanan internet banking masihlah sangat rendah.

The purpose of this study was to examine the potential prominent factors relating to the adoption and use of the financial services of Internet banking. The study was carried out using a self-administered survey involving a convenience sample of 212 bank customers as respondents in Jakarta. The data analysis method was using the Structural Equation Model (SEM). The survey revealed that the overall prominent predictors include Users’ Informational-Based Readiness, Attitude, Perceived Behavioral Control. Yet, the adoption of IB financial service is still relatively low."
Depok: Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia, 2015
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Karina Lia Meirita Ulo
"Perkembangan teknologi memungkinkan masyarakat berpartisipasi secara aktif dalampolitik melaluie-participation. Petisionlinemerupakan salah satu bentuk darie-participation. Penandatanganan petisionlinemelalui Change.org Indonesia semakin populer di Indonesia, akan tetapibanyak petisi yang hanya memperoleh sedikit dukungan.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisisfaktor pada domain informasi, sumber informasi, dan motivasi personal yang mempengaruhi niat orang untuk menandatangani petisi online. Penelitian dilakukan dengan menggunakanpendekatan kuantitatif melalui penyebaran kuisioner kepada para pengguna internet yang pernah menandatangani petisi di Change.org. Dari hasil pengumpulan data, diperoleh responden penelitian sejumlah 211 orang yang kemudian dianalisis dengan menggunakanCovariance Based SEM(CB-SEM) dengan bantuan aplikasi IBM Amos v22. Hasil dari penelitian inimenunjukkan bahwaattitudepengguna dipengaruhi olehsource credibility, argument quality, altruism, danpersonal relevance. Attitudeyang positif akan mendorong pengguna internet untuk menandatangani petisionline.

The development of technology made citizen could participate in politics through e-participation. Online petition is a kind of e-participation. Petition signing through Change.org increasingly popular in Indonesia, but many petitions is signedonlyby a fewpeople. This study aimed to analyzefactors in the domain of information, source of information, and personal motivation. This research conducted on quantitative approach through questionnaire to whom that have signed petitiononChange.org. After data collection,we got 211 respondentsin total. Thedata were analyzed byIBM Amos v22 applicationusing Covariance Based SEM (CB- SEM). Results from this study is attitude was influenced by source credibility, argument quality, altruism, and personal relevance. Positive attitude will encourage internet users to sign an online petition.
"
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2015
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Jaeni
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2010
S26659
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
"Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh faktor-faktor persepsi terhadap sikap dan minat konsumen dalam hal ini nasabah asuransi untuk menggunakan layanan internet asuransi. Teknologi internet yang makin berkembang baik penggunaannya dan jumlah penggunanya di Indonesia yaitu 55 juta orang pada tahun 2012, memberikan peluang bisnis yang baik. Pada industri jasa keuangan maka industri asuransi masih baru pada tahapan awal dalam menyediakan jasa layanan produk-produk asuransi. Dengan adanya perbedaan karakteristik dari transaksi jasa layanan menggunakan media internet dibandingkan layanan transaksi langsung, merupakan suatu hal yang penting bagi pihak perusahaan jasa asuransi untuk lebih memahami hal-hal apa yang dapat mempengaruhi konsumen mereka dalam menentukan keputusan menggunakan jasa layanan transaksi internet. Metode yang digunakan untuk menganalisa pengolahan data adalah dengan SEM (Structural Equation Modelling) dengan menggunakan perangkat lunak LISREL 8.70. Penelitian ini menemukan bahwa ada pengaruh dari faktor-faktor persepsi kepercayaan, kegunaan, dan kemudahan penggunaan terhadap sikap nasabah yang kemudian mempengaruhi minat untuk menggunakan layanan internet asuransi. Juga ditemukan bahwa tidak adanya pengaruh dari faktor persepsi kepercayaan terhadap minat nasabah untuk menggunakan layanan transaksi internet asuransi. "
JOMUT 10:2 (2014)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library
cover
Retna Puji Lestari
"[Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui perbedaan antara keterampilan komunikasi nonverbal dan jenis kelamin pada remaja pengguna internet. Pengukuran keterampilan komunikasi nonverbal yang digunakan adalah skala Social Skills Inventory milik Riggio yang telah diadaptasi oleh peneliti. Partisipan berjumlah 222 orang remaja, yang terdiri dari 104 laki-laki (46,8 %) dan 118 perempuan (53,2%) berusia 12 – 24 tahun. Melalui perhitungan statistik dengan perbandingan rata-rata (Independent Sample T-Test) diperoleh hasil, yaitu tidak terdapat perbedaan antara keterampilan komunikasi nonverbal dan jenis kelamin pada remaja pengguna internet. Selain itu, dilakukan penelitian lanjutan tentang hubungan setiap Domain Keterampilan Komunikasi Nonverbal dan Jenis Kelamin. Melalui perhitungan statistik ditemukan terdapat perbedaan antara domain Emotional Expresiveness dengan jenis kelamin. Sedangkan, untuk domain Emotional Sensitivity dan domain Emotional Control tidak menunjukkan perbedaan dengan jenis kelamin. Berdasarkan hasil tersebut, diperoleh kesimpulan bahwa jenis kelamin hanya berbeda dengan domain Emotional Expresiveness, yaitu keterampilan dalam mengirimkan (encoding) pesan nonverbal.

This study was conducted to determine the difference between non-verbal communication skills and sexes in teenager internet users. Measurement of nonverbal communication skills used are scale-owned Riggio Social Skills Inventory that has been adapted by researchers. The number of participants 222 teenagers, consisting of 104 men (46.8%) and 118 women (53.2%) aged 12-24 years. Through a statistical calculation of the ratio of the average (Independent Sample T-Test) obtain resulted that there is no difference between non-verbal communication skills and gender in teenager Internet users. In addition, further research on the relationship of each Domain Nonverbal Communication Skills and Sex. Through a statistical calculation is found there is a difference between the domain Emotional Expresiveness with sex whereas, for the domain Emotional Sensitivity and the domain Emotional Control showed no difference in sexes. Based on these results, it can be concluded that the sexes differ only with the domain Expresiveness Emotional, ie skills in sending (encoding) nonverbal messages.
, This study was conducted to determine the difference between non-verbal communication skills and sexes in teenager internet users. Measurement of nonverbal communication skills used are scale-owned Riggio Social Skills Inventory that has been adapted by researchers. The number of participants 222 teenagers, consisting of 104 men (46.8%) and 118 women (53.2%) aged 12-24 years. Through a statistical calculation of the ratio of the average (Independent Sample T-Test) obtain resulted that there is no difference between non-verbal communication skills and gender in teenager Internet users. In addition, further research on the relationship of each Domain Nonverbal Communication Skills and Sex. Through a statistical calculation is found there is a difference between the domain Emotional Expresiveness with sex whereas, for the domain Emotional Sensitivity and the domain Emotional Control showed no difference in sexes. Based on these results, it can be concluded that the sexes differ only with the domain Expresiveness Emotional, ie skills in sending (encoding) nonverbal messages
]
"
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2016
S61914
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Maha, Ilham Hidayat R.T.
"Internet merupakan sistem jaringan yang menyediakan berbagai layanan yang dapat diakses oleh banyak kalangan dan berbagai kelompok usia. Namun, teknologi ini sering disalahgunakan ke arah negatif dan dapat mengakibatkan kecanduan pada penggunanya. Kedua hal tersebut dapat berimplikasi terhadap penggunaan internet yang bermasalah. Angka kejadian penggunaan internet bermasalah di berbagai negara berkisar antara 0,8 -26,7 . Namun, di Indonesia belum terdapat penelitian mengenai prevalensi penggunaan internet bermasalah. Selain itu, penggunaan internet bermasalah dapat menimbulkan masalah psikososial dan fisik, terutama pada remaja. Perilaku prososial merupakan salah satu sifat sosial dasar manusia untuk membantu orang disekitarnya. Oleh karena itu, penelitian ini bermaksud untuk mengetahui hubungan antara masalah perilaku prososial dan penggunaan internet bermasalah pada remaja. Penelitian ini menggunakan studi potong lintang dengan analisis data menggunakan uji fischer. Penelitian dilaksanakan pada enam SMP di kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok dengan jumlah sample sebanyak 300. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner Kekuatan dan Kesulitan Anak untuk mengukur kekuatan perilaku prososial dan Young rsquo;s Diagnostic Questionnaire for Internet Addiction YDQ untuk mengukur Penggunaan Internet yang Bermasalah. Dari penelitian ini, diperoleh 81 subjek 27 berada pada kelompok remaja dengan penggunaan internet yang bermasalah dan 16 subjek 5,3 berada pada kelompok remaja dengan masalah perilaku prososial. Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara masalah perilaku prososial dengan penggunaan internet yang bermasalah p>0,05 secara statistik.Terdapatnya hubungan yang tidak signifikan antara masalah perilaku prososial terhadap penyalahgunaan internet dapat disebabkan oleh berbagai kondisi yang multifaktorial. Penelitian di Negara lain juga menunjukkan hasil yang berbeda-beda tergantung kondisi demografis dan sosioekonomi Negara tersebut. Faktor ini juga dapat disebabkan oleh spektrum Penggunaan internet bermasalah yang relatif luas pada YDQ, berbagai faktor risiko lain yang lebih berkontribusi terhadap munculnya penggunaan internet yang bermasalah faktor genetik, dan perkembangan perilaku prososial pada masa remaja yang bersifat datar plateau .

Internet is the network system provided various service which accessible to many realms and various ages. However, this technology is frequently misused toward negatif scopes and can cause addiction for the user. Both of which have implication to problematic internet use. The prevalence of the problematic internet use in various countries before is about 0,8 26,7 . But, in Indonesia the research conducted for determining the prevalence of problematic internet use hasn rsquo t been done yet. Furthermore, problematic internet use can cause psychosocial and physical problems, mainly in adolescent. One of psychosocial problem is prosocial behavior, which is basic human social character to help people around them. Therefore, this study intends to determine the relationship between prosocial behavior and problematic internet use on adolescent. This study used cross sectional design with fischer test for analyzing the data. The research was conducted in six junior high school in Pancoran Mas Subdistrict, Depok using 300 sample. The instruments used are Strength and Difficulties Questionnaire to determine prosocial behavior disorder and Young rsquo s Diagnostic Questionnaire for Internet YDQ to determine problematic internet use. From this study, obtained 81 subjects 27 were in the adolescent with problematic internet use group and 16 subjects 5,3 were in adolescent with prosocial behavior problem. There is no significant relationship between prosocial behavior probem and internet use in adolescent statistically p 0,05 . Insignificant relationship between prosocial behavior problem and problematic internet use can be caused of multifactorial conditions. Study from another country also showed different results based on demographic and socioeconomic conditions. These factors can also be caused by the relatively wide spectrum of problematic internet use in YDQ, various risk factor which is more contributive to the problematic internet use, genetic factor, and plateau development of prosocial behavior on adolescence."
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2017
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>