Hasil Pencarian

Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 23 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Muhammad Firdaus
"Penelitian ini membahas pengaruh personal dan sosial remaja sebagai segmen konsumen yang potensial bagi pasar produk dengan merek mewah dengan mengadopsi model penelitian yang sebelumnya telah dilakukan oleh Gil et al. (2012). Data dari 370 responden berusia 14-19 tahun dianalisis dengan metode Structural Equation Modeling (SEM).
Studi ini memperlihatkan interdependent self construal, materialism dan social consumption motivation mempengaruhi sikap remaja terhadap merek mewah secara positif. Self-concept clarity dan independent self construal tidak terbukti mempengaruhi social consumption motivation secara negatif. Peer pressure terbukti mempengaruhi hubungan selfconcept clarity pada social consumption motivation.

This research discussed about the personal and social influences on teens as a potential consumer segment in luxury brand market by adopting the research model previously conducted by Gil et al. (2012). Data from 370 respondents consisted of teenagers between the age of 14-19 were analyzed using Structural Equation Modeling (SEM).
This study demonstrated that interdependent self construal, materialism, and social consumption motivation affect attitude toward luxury brands among teens positively. Self-concept clarity and independent self construal were not proved affected social consumption motivation negatively. Peer pressure was proved that it affected the relationship between self-concept clarity and social consumption motivation."
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
S56810
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Frensa Dhyan Oktaviani
"ABSTRAK
Penelitian ini menguji emosi (arousal dan valence) pengguna media sosial Twitter dalam menggunakan Twitter. Penelitian ini menggunakan TAM untuk menjelaskan pengaruh penggunaan media sosial Twitter sebagai media pemasaran acara Banyuwangi Festival terhadap sikap dalam menggunakan. Sikap yang ditunjukan akan mempengaruhi pengguna untuk menghadiri acara Banyuwangi Festival yang sesungguhnya. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif, dengan jumlah sampel sebanyak 135 responden, responden dari penelitian ini yaitu flower Twitter Banyuwangi Festival. Penelitian ini menggunakan metode analisis SEM dengan software LISREL.Hasil dari penelian ini menunjukan bahwa hanya Percieved Ease of Use yang dipengaruhi oleh emosi (Valence). Sikap pengguna media sosial Twitter dalam penelitian ini hanya dipengaruhi oleh Perceived Ease of Use dan Perceived Enjoyment, dan sikap yang tunjukan pengguna pada saat menggunakan Media Sosial Twitter mempengaruhi pengguna untuk menghadiri acara yang sesungguhnya.

ABSTRACT
This research aims to analyze the emotion (arousal and valence) of Twitter users when they use Twitter. This research uses TAM to explain the influence of Twitter as a marketing strategy for Banyuwangi Festival towards the attitude in using Twitter. The attitude shown will influence Twitter users to attend the event, Banyuwangi Festival. This research uses descriptive research design with the total samples of 135 respondents. The respondents in this research are the followers of Banyuwangi Festival Twitter. This research uses SEM analytical methodology by using LISREL as the software. This research found that only Perceived Ease of Use which is affected by valence. This research also found that the attitude of Twitter users is affected by the Perceived Ease of Use and Perceived Enjoyment, and the attitude shown by Twitter users when they use Twitter affect them to attend the event, Banyuwangi Festival.
"
Lengkap +
2015
S60360
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Syarifa Nadira Putri
"[ABSTRAK
Skripsi ini membahas tentang cara mengukur loyalitas pelanggan terhadap gerai ritel
The Goods Dept dilihat dari kepribadian merek ritel dan kesesuaian antara konsep diri
konsumen The Goods Dept dengan konsumen The Goods Dept yang lain. Selain itu,
variabel gender digunakan sebagai moderasi dalam penelitian ini. Penelitian ini
tergolong penelitian kuantitatif dengan desain deskriptif. Hasil penelitian menyarankan
apabila The Goods Dept ingin meningkatkan loyaitas terhadap gerainya, maka tim
manajerial The Goods Dept sebaiknya membuat rencana pemasaran yang tidak
membedakan gender pelanggannya dan untuk mempertahankan nilai keunikannya
dengan lebih menyeleksi dengan baik produk-produk yang dijual.

ABSTRACT
The focus of this study is how to measure The Goods Dept?s store loyalty in terms of
retail brand personality and self-congruity. Gender is uses as moderating variable in
this study. This research is quantitative descriptive interpretive. The researcher
suggests that if The Goods Dept wants to increase the store loyalty, the manager should
make marketing plans which can be applied to both men and women customers and
should keep its uniqueness by selling unique and selected products only;The focus of this study is how to measure The Goods Dept?s store loyalty in terms of
retail brand personality and self-congruity. Gender is uses as moderating variable in
this study. This research is quantitative descriptive interpretive. The researcher
suggests that if The Goods Dept wants to increase the store loyalty, the manager should
make marketing plans which can be applied to both men and women customers and
should keep its uniqueness by selling unique and selected products only, The focus of this study is how to measure The Goods Dept’s store loyalty in terms of
retail brand personality and self-congruity. Gender is uses as moderating variable in
this study. This research is quantitative descriptive interpretive. The researcher
suggests that if The Goods Dept wants to increase the store loyalty, the manager should
make marketing plans which can be applied to both men and women customers and
should keep its uniqueness by selling unique and selected products only]"
Lengkap +
2015
S60578
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rayfaldi Darmawan
"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah persepsi nutritional value, sensory appeal, price, dan health consciousness mempengaruhi attitude konsumen terhadap frozen chicken nugget dan purchase intention, dimana persepsi tersebut dimediasi oleh sikap konsumen terhadap frozen chicken nugget dan apakah hal tersebut mempengaruhi keputusan konsumen dalam membeli frozen chicken nugget di wilayah Jabodetabek. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menyebarkan kuesioner kepada 348 responden yang merupakan pembeli dan pengambil keputusan dalam melakukan pembelian frozen chicken nugget yang berusia lebih dari 18 tahun di wilayah Jabodetabek. Dalam pengolahan data penelitian ini menggunakan metode structural equation modelling (SEM). Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa perceived nutritional content berpengaruh terhadap attitude toward frozen chicken nugget yang secara tidak langsung mempengaruhi purchase intention dan perceived sensory appeal berpengaruh secara langsung terhadap purchase intention konsumen terhadap frozen chicken nugget.

This study aims to determine whether perceptions of nutritional value, sensory appeal, price, and health consciousness affect consumer attitudes towards frozen chicken nuggets and purchase intentions, where these perceptions are mediated by consumer attitudes toward frozen chicken nuggets and whether these affect consumer decisions to buy frozen chicken nuggets in Jabodetabek area. This study uses a quantitative method by distributing questionnaires to 348 respondents who are buyers and decision makers in purchasing frozen chicken nuggets aged over 18 years in Jabodetabek area. In processing the data of this study using the method of structural equation modeling (SEM). The results of this study indicate that perceived nutritional content affects attitudes toward frozen chicken nuggets which indirectly affect purchase intention and perceived sensory appeal directly affects consumer purchase intentions towards frozen chicken nuggets."
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Khairina Gusfiarni
"Penelitian ini bertujuan untuk memahami pengaruh motivasi belanja hedonis (gratification seeking, idea shopping, adventure shopping, social shopping, role play, dan value shopping) pada perilaku pembelian kompulsif produk fashion secara online selama pandemi COVID-19.Penelitian kuantitatif ini menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel 278 responden. Data diolah dengan menggunakan metode Structural Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa gratification seeking, idea shopping, adventure shopping, dan social shopping berpengaruh positif terhadap perilaku pembelian kompulsif produk fashion secara online selama pandemi COVID-19. Selanjutnya, value shopping memiliki pengaruh negatif terhadap perilaku pembelian kompulsif produk fashion secara online selama pandemi COVID-19. Sedangkan role play tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perilaku pembelian kompulsif produk fashion secara online selama pandemi COVID-19.

This study aims to understand the effect of hedonic shopping motivation (gratification seeking, idea shopping, adventure shopping, social shopping, role play, and value shopping) on the compulsive buying behavior of online fashion products during the COVID-19 pandemic. This quantitative study uses the purposive sampling method with a sample of 278 respondents. The data was processed using the Structural Equation Modeling (SEM) method. The results showed that gratification seeking, idea shopping, adventure shopping, and social shopping had a positive effect on the compulsive buying behavior of online fashion products during the COVID-19 pandemic. Furthermore, value shopping has a negative influence on the compulsive buying behavior of online fashion products during the COVID-19 pandemic. Meanwhile, role play does not have a significant influence on the compulsive buying behavior of online fashion products during the COVID-19 pandemic."
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Tri Rahmawati
"Pertumbuhan pasar di Indonesia yang meningkat setiap tahunnya membuat Indonesia menjadi pasar potensial dalam bisnis digital. E-commerce menjadi alternatif bagi banyak masyarakat Indonesia untuk mencari dan membeli produk. Salah satu e-commerce yang banyak memanjakan konsumennya adalah Gojek yang merupakan perusahaan teknologi atau startup kebanggaan Indonesia dalam melayani konsumen dengan sistem B2C (business to consumer) melalui jasa ojek. Salah satu fitur Gojek yang paling banyak digunakan di Indonesia adalah GoFood. Layanan ini memberikan jasa pemesanan makanan secara online melalui aplikasi Gojek. Untuk menunjang perkembangannya, merchant GoFood kerap memberikan diskon untuk promosi beberapa produk tertentu. Oleh karena itu, penelitian ini akan berfokus pada pengaruh discount framing terhadap brand reputation dan brand image pada purchase intention dan actual behavior. Penelitian ini menggunakan purposive sampling yang melibatkan 154 pengguna layanan GoFood di Jabodetabek. Data kemudian dianalisis menggunakan Structural Equation Modelling (SEM) dengan perangkat lunak LISREL. Peneliti menemukan bahwa discount framing berpengaruh secara signifikan baik terhadap purchase intention maupun actual behavior.

The growth of e-commerce in Indonesia, which increases every year, makes Indonesia a potential market for digital business. The sector is an alternative way for many Indonesians to find and buy products. One e-commerce that pampers its consumers a lot is Gojek, which is a technology company and a prided startup of Indonesia that serves consumers with a B2C (business to consumer) system through motorcycle taxi services. Among the most widely used Gojek features in Indonesia is GoFood. The service provides online food ordering services through the Gojek application. To support its development, GoFood merchants often provide discounts for the promotion of certain products. This study investigates the effects of discount framing on brand reputation and brand image on purchase intention and actual behavior. This study uses purposive sampling involving 154 GoFood service users in Jabodetabek analyzes the data using Structural Equation Modeling (SEM) with LISREL software. This study finds that discount framing had a significant effect on both purchase intention and actual behavior."
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Najla Nadhira Yoanna
"Penelitian ini menyelidiki respons konsumen Indonesia terhadap corporate social advocacy (CSA) oleh kampanye "No! Go! Tell!" dari The Body Shop Indonesia. Seiring dengan pergeseran preferensi konsumen menuju merek yang selaras dengan nilai-nilai mereka, penelitian ini mengeksplorasi peran keterlibatan konsumen dan keterikatan merek dalam membentuk sikap terhadap CSA. Analisis Structural Equation Modeling (SEM-PLS) terhadap 275 responden mengungkapkan bahwa keterlibatan isu dan keterikatan merek secara signifikan memengaruhi perilaku sikap terhadap CSA. Penelitian ini menemukan bahwa individu yang mengembangkan sikap positif terhadap CSA perusahaan lebih cenderung terlibat dalam word-of-mouth positif dan menunjukkan peningkatan niat pembelian. Selain itu, temuan ini menunjukkan bahwa agar pesan CSA dapat diterima, perusahaan harus terlebih dahulu membangun citra merek yang kuat dan positif.

This study investigates Indonesian consumer responses to corporate social advocacy (CSA) by The Body Shop Indonesia's "No! Go! Tell!" campaign. As consumer preferences shift towards brands aligning with their values, this research explores the role of consumer involvement and brand attachment in shaping attitudes toward CSA. A Structural Equation Modeling (SEM-PLS) analysis of 275 respondents reveals that issue involvement and brand attachment significantly influence attitudinal behavior toward CSA. The study finds that individuals who develop a positive attitude toward the company's CSA are more likely to engage in positive word-of-mouth and exhibit increased purchase intention. Furthermore, the findings suggest that for CSA messages to resonate, companies must first establish a strong, positive brand image."
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ravi Ardiantara Ramadan
"Di era digitalisasi, konsumsi konten berbasis audio seperti musik, podcast, dan bentuk konten audio lainnya mengalami perubahan yang drastis. Hal ini disebabkan oleh kehadiran Music-streaming Platforms (MSP) dimana pengguna dapat mengkonsumsi berbagai bentuk konten audio dalam database yang dimiliki MSP dengan biaya berlangganan yang rata setiap bulan. Dari berbagai banyak MSP di pasar, Spotify merupakan salah satu pemimpin pasar. Banyak penelitian yang sudah meneliti MSP namun sedikit yang membahas perilaku konsumen Generasi Z. Laporan musik global dari IFPI (International Federation of Phonographic Industry) mengatakan bahwa Generasi Z mendominasi demografi pengguna MSP berbayar dengan generasi Z mencapai 54%. Oleh karena itu, penting bagi pemasar untuk mengetahui perilaku demografi tersebut. Penelitian menggunakan Partial Least Squares-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) untuk mengetahui apakah User-Brand Involvement penting dalam membangun Brand Trust, Brand Engagement, dan Positive Word-of-Mouth yang meningkatkan Brand Loyalty dalam konteks MSP. Temuan menunjukkan bahwa User-Brand Involvement mempengaruhi Brand Engagement dan Brand Trust yang alhasil juga membangun Brand Loyalty pengguna dalam aplikasi Spotify. Hal ini menandakan bahwa, keterlibatan pengguna dalam user experience menggunakan aplikasi Spotify membuat mereka percaya dan membangun hubungan emosional yang baik dengan aplikasi alhasil membuat mereka semakin setia dengan aplikasi Spotify.

In the era of digitalization, the consumption of audio-based content such as music, podcasts, and other forms of audio content is undergoing drastic changes. This is due to the presence of Music-streaming Platforms (MSPs) where users can consume various forms of audio content in the databases that MSP owns at a flat monthly subscription fee. Of the many MSPs on the market, Spotify is one of the market leaders. Many studies have already investigated MSPs, but few have dealt with Generation Z consumer behavior. A global music report from the International Federation of Phonographic Industry (IFPI) says that Generation X dominates the demographic of paid MSP users with generation Z reaching 54%. Therefore, it is important for marketers to be aware of such demographic behaviour. The study used Partial Least Squares-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) to determine whether User-Brand Involvement was important in building Brand Trust, Brand Engagement, and Positive Word-of-Mouth that boosted Brand Loyalty in the context of MSP. This indicates that, the involvement of users in the user experience using the Spotify app makes them trust and build a good emotional relationship with the app resulting in them becoming more loyal to the spotify app.
"
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Saggaf Salim Saleh Alatas
"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sikap konsumen yang dilihat dari segi kognitif, afektif, dan konatif terhadap pakaian jadi lokal dan impor dan melihat produk mana yang lebih unggul. Penelitian ini juga melihat tingkat nasionalisme responden. Penelitian ini menggunakan metode statistik paired sample t-test dan one sample t-test. Penelitian ini menemukan bahwa pakaian jadi lokal memiliki rata-rata yang lebih rendah dari segi kognitif dan afektif dibandingkan dengan pakaian impor dan tidak memiliki perbedaan rata-rata yang signifikan pada segi konatif.

The aim of this research is to analyze the attitude of consumers in terms of cognitive, affective, and conative against local and imported apparel products and to identify which one more is superior. This study also further identify respondent nationalism. This study applied statistical methods; paired sample t-test and one-sample t-test. This study found that the local apparel has an average score in terms of cognitive and affective compared imported clothes, it also does not have a distinction on score in terms of conative significantly.
"
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2014
S56123
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Daffa Said Zein
"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi intensi pembelian asuransi syari’ah oleh Generasi Z di Indonesia. Kuesioner online diedarkan menggunakan purposive sampling, dan 270 responden diproses dengan metode SEM. Hasil penelitian menunjukkan bahwa trust dan perceived value berpengaruh signifikan terhadap purchase intention Generasi Z pada produk asuransi syari’ah. Namun, beberapa variabel tidak terlalu memengaruhi trust dan perceived value dari generasi z, dan variabel lainnya memengaruhi. Temuan ini diharapkan dapat membantu pemasar dari perusahaan asuransi syari’ah di Indonesia dalam merancang strategi untuk meningkatkan minat beli konsumen Generasi Z terhadap produk asuransi syari’ah.

This study analysed the factors influencing the purchase intention of Sharia insurance by Generation Z in Indonesia. Using purposive sampling, An online questionnaire was circulated, and 270 responses were processed with the structural equation modelling method. Results showed that trust and perceived value significantly affect the purchase intention of generation z on Sharia insurance products. However, some variables don’t significantly affect the trust and perceived value of generation z, and others do. These findings will assist marketers from Islamic insurance companies in Indonesia in designing their strategies to increase the purchase intention of Generation Z consumers regarding Islamic insurance products"
Lengkap +
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3   >>