Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Mutiara Tri Sutriswo
"
Lumpur merupakan produk sampingan utama yang dihasilkan dari proses pengolahan air limbah. Di Indonesia, seringkali lumpur yang dihasilkan belum terolah secara maksimal dan hanya berakhir di TPA. Penelitian ini bertujuan untuk mengolah lumpur aktif IPAL domestik (WAS) guna mengetahui potensi energi dari biogas yang dihasilkan melalui proses anaerobic digestion. Anaerobic digestion (AD) merupakan teknologi pengolahan lumpur yang terbukti efektif untuk pemulihan sumberdaya dan konversi limbah menjadi energi. Eksperimen ini dilakukan menggunakan substrat lumpur IPAL Setiabudi ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2024
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Annisa Azhari
"
[ABSTRAK
Protein biomassa mikroba diharapkan menjadi sumber protein tambahan besar selama krisis pangan Limbah lumpur aktif telah dilaporkan mengandung nutrisi penting dan potensial sebagai pengganti protein non konvensional Protein terdiri dari asam amino dengan mengetahui cara efisien mengekstrak asam amino dari limbah lumpur aktif sangat penting untuk meningkatkan pemahaman produksi protein intraseluler dari air limbah Terdapat tiga metode yang diusulkan untuk mengevaluasi ekstrak asam amino dan asam amino bebas dari dua sumber lumpur limbah sintetis dan ...
"
2015
S60810
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library