Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Abdul Aziz
"
Dinamika DW memiliki beragam jenis. Salah satunya adalah karakter DW depinning. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menyelidiki karakter DW depinning yang dikenai arus listrik terpolarisasi dan memakai simulasi mikromagnetik. Material yang digunakan untuk menginvestigasi hal tersebut adalah CoFeB PMA dengan bentuk kawat nano dengan notch berbentuk dua segitiga simetris yang dibuat di bagian tengahnya. Lebar notch S dan faktor nonadiabatik β divariasikan untuk melihat efeknya terhadap proses DW depinning, arus minimal untuk membuat DW depinning, ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Mohsin
"
ABSTRAK
Penelitian struktur domain ferromagnet berbentuk kubus telah dilakukan dengan
simulasi mikromagnetik OOMMF, berdasarkan persamaan Landau-Lifshitz-
Gilbert. Dalam penelitian ini telah dilakukan pengamatan dinamika struktur
domain pada material feromagnet Permalloy (Py), Nickel (Ni), Besi (Fe), dan
Kobalt (Co) berbentuk nanocubes (kubus) dengan variasi panjang sisi dari ukuran
20 nm sampai dengan 100 nm, ukuran sel 2,5 × 2,5 × 2,5 ଷ, dan faktor
damping α = 0,1. Suhu sistem adalah 0 kelvin. Proses simulasi mikromagnetik ini
dilakukan dalam dua bagian, (1) pengamatan struktur ...
"
2013
T35485
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Sulaiman Hawibowo
"
Pada penelitian ini telah dilakukan pengamatan dinamika domain-wall pada material feromagnet berbasis Co CoFe, CoFeB dan Fe FePt, FePd dalam bentuk nanowire. Analisis dilakukan dengan menggunakan simulasi mikromagnetik berdasarkan persamaan Landau-Lifshitz Gilbert LLG yang dimodifikasi menggunakan perangkat lunak mikromagnetik OOMMF Object Oriented Micromagnetic Framework Donahue and Porter, 1999. Ukuran dan geometri dari nanowire mempunyai panjang 2000 nm, dengan variasi lebar 50 nm, 100 nm, 150 nm dengan tebal 2,5 nm dan 5 nm. Faktor damping ...
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library