Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Soewarta Kosen
"
Suatu studi untuk menilai pencapaian tujuan kebijakan rumah sakit swada telah dilakukan oleh Puslitbang Pelayanan Kesehatan, bekerja sama dengan Universitas Harvard. Lima rumah sakit pemerintah yang telah melaksanakan kebijakan swadana, tiga rumah sakit pemerintah yang belum melaksanakan swadana dan dua rumah sakit swasta telah dipilih sebagai sampel. Tujuan utama kebijakan rumah sakit swadana adalah memberi keleluasaan dalam mengatur pembiayaan rumah sakit dengan hak untuk menyimpan dan menggunakan pendapatan rumah sakit secara langsung sehingga efisiensi dan ...
"
1999
JMAR-1-2-Jun1999-60
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library