Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Rima Febrina
"
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi dan menjembatani keberhasilan akuisisi dari sisi sumber daya manusia khususnya terkait gaya kepemimpinan dari pengakuisisi terhadap keamanan psikologis karyawan EPS target akuisisi. Penelitian ini menganalisis tentang leadership trust dan visibilitas kepemimpinan, proses integrasi, dan deal status terhadap keamanan psikologis karyawan target pasca-akuisisi sebagai variabel dependen. Deal status diketahui memiliki efek moderasi pada pengaruh dari visibilitas kepemimpinan terhadap EPS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa visibilitas kepemimpinan tidak berpengaruh signifikan terhadap EPS sementara ...
"
2016
T46830
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library