Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Asti Anna Tanisa
" ABSTRAK
Praktek Kerja Profesi Apoteker dilaksanakan di PT Guardian Pharmatama Plant Citeureup, Bogor. Kegiatan PKPA ini bertujuan agar mahasiswa profesi apoteker dapat memahami peranan, tugas, serta tanggung jawab apoteker di industri farmasi. Selain itu, melalui PKPA diharapkan calon apoteker mendapatkan wawasan, pengetahuan, keterampilan, serta pengalaman praktis dalam melakukan pekerjaan kefarmasian di industri farmasi. Calon apoteker juga diharapkan dapat mempelajari secara langsung penerapan cGMP CPOB dan mengetahui gambaran nyata mengenai permasalahan pekerjaan kefarmasian di industri farmasi. Tugas ... "
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2017
PR-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library