Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Putut Krisna Aji
"
ABSTRAK
Teks Geguritan Ilmu Tani KBG 102 koleksi Perpustakaan Nasional Republik Indonesia berisi deskripsi beberapa jenis tanaman dan cara penanaman masing-masing tanaman. Penelitian ini merupakan penelitian filologi yang bertujuan menghasilkan suntingan teks Geguritan Ilmu Tani KBG 102 menggunakan edisi standar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode intuitif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa teks Geguritan Ilmu Tani KBG 102 merupakan teks singir tentang ilmu pertanian. Dari hasil suntingan teks diketahui bahwa Geguritan Ilmu Tani KBG 102 ...
"
2016
S65331
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library