Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Raden Roro Gabrielle Nesiasetti
"
ABSTRAK
Aterosklerosis merupakan proses terjadinya penyempitan dan pengerasan pembuluh darah yang disebabkan oleh penimbunan lemak, terutama dalam pembuluh darah arteri. Pada tahun 2016, tercatat bahwa 35% kematian di Indonesia disebabkan oleh penyakit yang terjadi karena aterosklerosis. Beberapa alternatif penyembuhan aterosklerosis adalah dengan mengkonsumsi obat antiaterosklerosis. Namun, obat anti-aterosklerosis yang telah beredar di masyrakat luas saat ini memiliki efek samping yang cukup mengganggu saat dikonsumsi. Kombinasi herbal yang terdiri dari daun tanjung, daun belimbing manis dan temulawak ...
"
2020
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library