Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 6 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ratna Rizki Amalia
Abstrak :
Meskipun hubungan antara akses energi bersih dan ketahanan pangan telah mendapat banyak perhatian secara global, studi empiris tentang hubungan antara energi dan ketahanan pangan masih langka. Menggunakan data rumah tangga di Indonesia dari 2018-2020, penelitian ini menganalisis dampak akses energi bersih terhadap ketahanan pangan rumah tangga miskin di Indonesia. Kajian ini menggunakan metode instrumental variabel (IV) untuk mengatasi permasalahan endogenitas akses energi bersih dengan menginstrumentasikan akses energi bersih dengan variabel jarak terhadap bangunan sejarah (jalan raya pos dan pelabuhan lama tahun 1934). Hasil penelitian menunjukkan bahwa rumah tangga miskin dengan akses energi bersih memiliki ketahanan pangan 14,46% lebih tinggi dibandingkan rumah tangga miskin tanpa akses energi bersih. Dibandingkan dengan rumah tangga miskin di pedesaan, akses energi bersih bagi rumah tangga miskin di perkotaan memiliki dampak yang lebih besar terhadap tingkat ketahanan pangan rumah tangga. Temuan ini menyiratkan bahwa pemerintah harus terus memperluas ketersediaan akses energi bersih bagi masyarakat miskin untuk mendorong dan memperluas penggunaan energi bersih bagi masyarakat miskin dan meningkatkan ketahanan pangan keluarga berpenghasilan rendah. ......Although the relationship between access to clean energy and food security has received much attention globally, empirical studies on the relationship between energy and food security are still scarce. Using household data in Indonesia from 2018-2020, this study assesses the impact of access to clean energy on poor household food security. The study uses an instrumental variable method to overcome the endogeneity problem of access to clean energy by instrumenting access to clean energy with historical distance variables (old postal highway and old port in 1934). The results show that poor households with clean energy access have food security 14.46% higher than the poor household without clean energy access. Compared with rural households, access to clean energy for poor households in urban areas has a more significant impact on the household food security level. This finding implies that the government must continue to expand the availability of access into cleaning energy for the poor to promote and expand the use of clean energy for the poor and increase the food security of low-income families.

Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisinis Universitas Indonesia, 2022
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rista Monica Giarno Putri
Abstrak :
Skripsi ini menjelaskan dinamika politik dalam formulasi kebijakan carbon pricing dalam Clean Energy Act 2011 di Australia. Selain sebagai respon dari Kyoto Protokol dan Konvensi Perubahan Iklim, kebijakan terebut lahir dari negosiasi politik antara Partai Hijau dan Partai Buruh. Sebagai koalisi Partai Buruh dalam hung parliament, Partai Hijau memiliki legitimasi yang kuat dalam menentukan kebijakan tersebut. Skripsi ini menganalisis keterlibatan Partai Hijau dalam dinamika politik tersebut dengan menggunakan teori Ecologism menurut Andrew Dobson, teori Partai Hijau menurut Neil Carter, teori Sistem Politik menurut David Easton, dan teori kebijakan publik menurut Thomas R. Dye. Selain permasalahan karbon dalam isu perubahan iklim, temuan yang didapat dalam penelitian ini adalah bahwa keterlibatan Partai Hijau juga dipengaruhi oleh ideologi ecologism, dan kesempatan politik berupa koalisi dalam hung parliament. ......This undergraduate thesis explains about the political dynamics in carbon pricing policy formulation in the 2011 Clean Energy Act in Australia. Besides as a response of the Kyoto Protocol and the Climate Change Convention, the policy was made as a result of the political negotiation between the Australian Greens and the Labor Party. As the coalition of the Labor Party in the hung parliament, the Australian Greens had a strong legitimacy in influencing the policy. A list of theory is used to analyze the involvement of Australian Greens in the mentioned political dynamics such as the Ecologism theory by Andrew Dobson, the Green Party theory by Neil Carter, the Political System theory by David Easton, and the Public Policy theory by Thomas R. Dye. In addition to the carbon problems in the climate change issues, the research finds that the involvement of the Australian Greens was affected by the ecologism ideology, and political opportunity in the form of coalition in hung parliament.
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
S55527
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Devina Belinda Ramadhani
Abstrak :
Penggunaan bioetanol penting dikembangkan karena dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar energi bersih. Dalam penelitian ini, campuran etanol-air dipisahkan dengan menggunakan proses adsorpsi karena umumnya kandungan etanol yang dihasilkan dari proses sintesis masih dapat ditemukan air. Metode pemisahan campuran etanol-air yang digunakan adalah adsorpsi karena sangat efektif dan juga murah. Tujuan dalam peneliatian ini adalah mengobservasi proses adsorpsi kontinyu campuran etanol-air fasa cair dengan adsorben silika gel. Proses observasi dilakukan dengan membuat model matematis dari adsorpsi, sehinga diperoleh hasil akhir kurva breakthrough dengan bantuan perhitungan Finite Difference Method (FDM) menggunakan perangkat lunak Microsoft Excel. Pemodelan matematis adsorpsi disusun dengan menentukan neraca massa skala unggun dan pellet, serta kesetimbangan adsorpsi campuran etanol-air yang menggunakan persamaan isoterm adsorpsi Langmuir multi komponen. Pemodelan adsorpsi etanol-air pada unggun tetap telah dilakukan sebelumnya, namun masih belum dikembangkan untuk adsorpsi etanol-air dengan adsorben silika gel yang memasukan kedua komponen adsorbat kedalam sistem adsorpsi. Model disimulasikan untuk mengetahui pengaruh variasi laju alir umpan (5, 10, 20 ml/menit), konsentrasi awal air umpan (40%, 60%, 970% v/v) & konsentrasi awal etanol umpan (30%, 40%, 60% v/v), porositas unggun (0,1; 0,3; 0,5) serta tinggi unggun (0,2; 0,6; 1 m) terhadap profil kurva breakthrough yang dihasilkan. Dari pemodelan adsorpsi ini telah berhasil menghasilkan keterjalan kurva breakthrough yang sesuai dengan referensi percobaan yang menunjukkan laju alir meningkat seiring peningkatan laju alir umpan dan konsentrasi air pada umpan serta pengurangan tinggi unggun. Kurva tidak berubah secara signifikan pada variasi porositas unggun namun, berubah ketika variasi diiringi dengan variasi diameter partikel. ......The use of bioethanol is important to develop because it can be used as a clean energy fuel. In this study, the ethanol-water mixture was separated by using an adsorption process because generally the ethanol content produced from the synthesis process can still be found in water. The method of separating the ethanol-water mixture used is adsorption because it is very effective and also cheap. The aim of this research is to observe the continuous adsorption process of the liquid phase ethanol-water mixture with silica gel as adsorbent. The observation process is carried out by making a mathematical model of adsorption, so that the final result of the breakthrough curve is obtained with the help of Finite Difference Method (FDM) calculations using Microsoft Excel software. The modeling of ethanol-water adsorption in fixed beds has been carried out previously, but has not yet been developed for ethanol-water adsorption with silica gel as adsorbent that incorporates both components of the adsorbate into the adsorption system. Modeling of ethanol-water adsorption in fixed beds has been made in several studies whether using silica gel adsorbents or not, but still not developed for ethanol-water adsorption with silica gel adsorbents that include both adsorption components into the adsorption system. The model was simulated to determine the effect of variations in feed flow rate (5, 10, 20 ml/min), initial water feed concentration (40%, 60%, 970% v/v) & initial ethanol feed concentration (30%, 40%, 60% v/v), bed porosity (0,1; 0,3; 0,5) and bed height (0,2; 0,6; 1 m) to the resulting breakthrough curve profile. From this adsorption modeling has succeeded in producing a breakthrough curve that is in accordance with the experimental reference which shows the flow rate increases with the increase in the feed flow rate and water concentration in the feed as well as the reduction in bed height. The curve did not change significantly in the variation of bed porosity however, it did change when the variation was accompanied by a variation in particle diameter.
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Siegel, Jeff
New Jersey: Wiley, 2008
333.794 SIE i
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Hammami, Manel
Abstrak :
This book describes an original improvement in power quality of photovoltaic generation systems obtained by the use of a multilevel inverter implemented with level doubling network (LDN). Modulation principles and harmonic analysis of output voltages are proposed and introduced in detail for both single and three-phase LDN configurations. The analysis is then extended to dc-link current and voltage, with emphasis to low-frequency harmonics and switching frequency ripple. This work represents the first comprehensive implementation of maximum power point tracking (MPPT) schemes using the ripple correlation control (RCC) algorithm in the presence of multiple ripple harmonics, such as in the case of multiĀ­level inverters. Numerical simulations and experimental tests are carefully reported here, together with practical insights into the design of dc-link capacitors.
Switzerland: Springer Nature, 2019
e20509157
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
Medved, Saso
Abstrak :
This book presents cutting-edge work on the energy efficiency and environmental sustainability of buildings, examining EU policies, regulations and technologies for complex systems such as passive buildings, sustainable buildings and, as part of the Energy Performance of Building Directive (EPBD), nearly Zero Energy Buildings (nZEB) requirements. It explores a wide range of topics, including indoor environment requirements, building physics, in-situ experiments to determine the thermal properties of buildings, nZEB requirements, building service technology, and methods of evaluating energy efficiency and environmental impacts. It also provides an overview of the best available technologies for nZEB, including those for the rational use of energy, utilization of renewable energy sources, EPBD systems and calculation methods. This book is a valuable resource for students, researchers and practitioners of urban planning, and architecture, civil and mechanical engineering.
Switzerland: Springer Nature, 2019
e20509640
eBooks  Universitas Indonesia Library