Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Noviarty
"
Abstrak
Telah dilakukan analisis radionuklida dalam sampel batuan menggunakan spektrometer gamma. Analisis radionuklida dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui jenis dan jumlah radionuklida yang terdapat dalam sampel batuan, sehingga asal dari radionuklida tersebut juga dapat diketahui. Analisis radionuklida dapat dilakukan dengan pencacahan sampel menggunakan spektrometer gamma genny. Pencacahan sampel dilakukan terhadap sampel batuan dengan waktu pencacahan selama 80000 detik.
Dari hasil pencacahan diperoleh 5 jenis radionuklida yang tercacah yaitu radionuklida Pb-212 dengan kandungan 5,14E-11 μg/g aktivitas 0,11 Bq/g; ...
"
Jakarta: Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir Badan Tenaga Nuklir Nasional, 2017
600 PIN 10:19 (2017)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Dessy Noviarty
"
Kebutuhan listrik nasional pada tahun 2025 diperkirakan sebesar 457 TWh dimana salah satu sumber energi yang dapat dimanfaatkan adalah energi nuklir. Saat ini persiapan pembangunan reaktor sedang dilakukan. Namun pembangunan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir PLTN rentan mengalami keterlambatan dimana salah satunya disebabkan karena kurangnya kompetensi Engineering Manager. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi bentuk struktur organisasi proyek nuklir, mengidentifikasi kompetensi Engineering Manager dan melakukan pengembangan standar kompetensi Engineering Manager untuk meningkatkan kinerja waktu. Metoda penelitian ...
"
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
T48768
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library