Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Ahmad Fadhli
"
ABSTRAKHeineken adalah sebuah perusahaan bir skala internasional yang berasal dari Belanda. Sebagai perusahaan kelas internasional dapat dipastikan jika Heineken memiliki banyak kompetitor untuk produk sejenis. Tentunya Heineken memiliki strategi perencanaan pemasaran yang sangat efektif, salah satunya memaksimalkan iklan. Pada tahun 2015, dengan bantuan dari TBWA Advertising Agency di Belanda, Heineken merilis sebuah poster iklan untuk kegiatan promosi. Judul iklan tersebut adalah Heineken: Kwaliteit Centraal/Extravers. Heineken menggunakan empat kata kunci di dalam iklan tersebut yaitu Heerlijk Verfrissend, Heerlijk Puur, Heerlijk Vertrouwd, dan Heerlijk Magisch. Keempat kata kunci tersebut terselip makna lain atau makna sekunder. Penelitian ilmiah ini akan membedah makna tersebut dengan menggunakan teori milik Rolland Barthes yang membahas tentang denotasi dan kontasi.
ABSTRACTHeineken is a international beer company from Nederland. As an international company Heineken has many competitors. In order to lead the market definitely Heineken must have an effective strategy. Maximalizing the advertising plan is a must. In 2015 Heineken with TBWA Advertising Agency in Nederland released a poster advertisement. The title is Heineken Kwaliteit Centraal Extravers. The poster has four punchlines inside, which are Heerlijk Verfrissend, Heerlijk Puur, Heerlijk Vertrouwd, and Heerlijk Magisch. In this article, the writer will analyze the meaning of these punchlines with Rolland Barthes rsquo s Theory of denotation and connotation. "
2017
MK-Pdf
UI - Makalah dan Kertas Kerja Universitas Indonesia Library