Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 104449 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Monika Silvia Ningrum
"ABSTRAK
Inseminasi buatan merupakan salah satu teknologi bioreproduksi yang digunakan untuk meningkatkan produksi kambing perah dengan kualitas unggul. Semen yang digunakan dalam inseminasi buatan harus diencerkan terlebih dahulu untuk menjaga kualitas selama penyimpanan tetap baik. Maltosa adalah salah satu komponennya yang sering digunakan dalam pengencer semen sebagai agen krioprotektan ekstraseluler, karena mampu mencegah kematian spermatozoa akibat terbentuknya kristal es di suhu dingin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi maltosa perbedaan pengencer semen terhadap kualitas spermatozoa kambing perah Sapera selama pengawetan pada 5oC. Semen segar diencerkan dalam 4 kelompok konsentrasi: 0%; 0,2%; 0,4% dan 0,6% maltosa. Setelah pengenceran, semen disimpan dalam dalam lemari es selama 4 hari. Evaluasi tingkat motilitas, viabilitas dan membran plasma Spermatozoa utuh dilakukan setiap 24 jam. Hasil studi menunjukkan konsentrasi maltosa 0,4% pada hari terakhir pengamatan memiliki persentase tertinggi dan berbeda nyata (P<0,05) pada parameter motilitas (50,00±0%), viabilitas (55,17 ± 2,93%) dan membran plasma utuh (57,17 ± 3,13%) dibandingkan dengan tiga
perawatan lainnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi maltosa 0,4% adalah konsentrasi terbaik untuk digunakan dalam pengencer semen di pengawetan spermatozoa pada kambing perah Sapera.
ABSTRACT
Artificial insemination is one of the bioreproductive technologies used to increase the production of dairy goats with superior quality. Semen used in artificial insemination must be diluted first to maintain good quality during storage. Maltose is one of the components that is often used in cement diluents as an extracellular cryoprotectant agent, because it can prevent the death of spermatozoa due to the formation of ice crystals in cold temperatures. This study aimed to determine the effect of different concentrations of maltose in semen diluents on sperm quality of Sapera dairy goats during preservation at 5oC. Fresh semen was diluted in 4 concentration groups: 0%; 0.2%; 0.4% and 0.6% maltose. After dilution, the semen was stored in the refrigerator for 4 days. Evaluation of the level of motility, viability and plasma membrane of intact spermatozoa was carried out every 24 hours. The results showed that the maltose concentration of 0.4% on the last day of observation had the highest percentage and was significantly different (P<0.05) on the parameters of motility (50.00±0%), viability (55.17 ± 2.93%) and intact plasma membrane (57.17 ± 3.13%) compared with three other treatments. The results showed that the maltose concentration of 0.4% was the best concentration to be used as a cement diluent in the preservation of spermatozoa in Sapera dairy goats."
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nur Fazrini
"Kambing saanen merupakan jenis kambing penghasil susu yang potensial dikembangkan di Indonesia. Keberhasilan inseminasi buatan (IB) dengan semen beku sangat dipengaruhi oleh kualitas semen beku. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan maltosa pada tiga konsentrasi berbeda (0,2%, 0,4%, dan 0,6%) ke dalam pengencer semen berbasis lesitin (Andromed®) terhadap kualitas spermatozoa kambing saanen selama kriopreservasi. Metode penampungan semen menggunakan vagina buatan, semen kambing saanen diperiksa secara makroskopis dan mikroskopis. Teknik penyimpanan semen beku dengan teknik kriopreservasi pada suhu -196ºC selama 10 menit. Evaluasi kualitas semen meliputi viabilitas dan membran plasma utuh. Hasil yang diperoleh diuji secara statistik dengan uji ANAVA satu faktor. Hasil penelitian menunjukkan tidak terdapat perbedaan nyata (P>0,05) pada nilai rata-rata persentase viabilitas dan membran plasma utuh pascathawing. Nilai rata-rata persentase viabilitas pascathawing pada perlakuan Andromed® + Maltosa 0% (54,67±3,50%); Andromed® + Maltosa 0,2% (53,57±3,88%); Andromed® + Maltosa 0,4% (54,50±2,51%); Andromed® + Maltosa 0,6% (51,67±3,39%). Nilai rata-rata persentase membran plasma utuh pascathawing pada perlakuan Andromed® + Maltosa 0% (56,00±3,80%); Andromed® + Maltosa 0,2% (55,50±4,23%); Andromed® + Maltosa 0,4% (56,50±5,47%); Andromed® + Maltosa 0,6% (54,83±3,35%). Hasil Penelitian menyimpulkan bahwa penambahan maltosa dalam pengencer semen berbasis lesitin (Andromed®) tidak memiliki pengaruh dalam mempertahankan kualitas spermatozoa kambing saanen selama kriopreservasi.

Saanen goat is a type of goat that produces milk that potential to be developed in Indonesia. The success of artificial insemination (IB) with frozen semen is strongly influenced by the quality of frozen semen. This study aims to determine the effect of adding maltose at three different concentrations (0.2%, 0.4%, and 0.6%) to lecithin-based cement diluent (Andromed®) on the quality of saanen goat spermatozoa during cryopreservation. The semen collection method used an artificial vagina, and the semen of the saanen goat was examined macroscopically and microscopically. The technique for frozen semen storage was cryopreservation at -196ºC for 10 minutes. Evaluation of semen quality included viability and intact plasma membrane. The results obtained were tested statistically by one factor ANOVA test. The results showed that there was no significant difference (P> 0.05) in the mean value of the percentage of viability and intact plasma membrane post-thawing. The mean value of the percentage of post-thaw viability in the Andromed® + Maltose 0% (54.67 ± 3.50%); Andromed® + Maltose 0.2% (53.57 ± 3.88%); Andromed® + Maltose 0.4% (54.50 ± 2.51%); Andromed® + Maltose 0.6% (51.67 ± 3.39%). The mean value of post-thawing intact plasma membrane percentage in Andromed® + Maltose 0% (56.00 ± 3.80%); Andromed® + Maltose 0.2% (55.50 ± 4.23%); Andromed® + Maltose 0.4% (56.50 ± 5.47%); Andromed® + Maltose 0.6% (54.83 ± 3.35%). The results of the study conclude that the addition of maltose in lecithin-based cement diluent (Andromed®) did not affect in maintaining the spermatozoa quality of the saanen goat during cryopreservation."
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Bimayu Rati
"

Kambing Saanen merupakan kambing perah yang dapat menghasilkan susu mencapai 2.695,3 kg dalam satu masa laktasi. Salah satu upaya untuk meningkatkan efisiensi reproduksi serta meningkatkan kualitas kambing perah yaitu penerapan teknik Inseminasi Buatan (IB). Dalam proses pembekuan semen untuk inseminasi buatan, pengenceran semen dan pemberian krioprotektan berpengaruh terhadap kualitas semen beku yang dihasilkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan maltosa dengan berbagai konsentrasi ke dalam pengencer berbasis liposom (Optixcell®) terhadap kualitas spermatozoa kambing Saanen selama kriopreservasi. Penampungan semen dilakukan dengan metode vagina buatan, lalu dilanjutkan dengan pemeriksaan makroskopis dan mikroskopis. Selanjutnya, semen diproses menjadi semen beku menggunakan nitrogen cair -196°C dan setiap tahap kriopreservasi dilakukan evaluasi secara mikroskopis dengan parameter motilitas, viabilitas, dan membran plasma utuh. Penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan empat perlakuan dan enam ulangan. Empat perlakuan terdiri dari kontrol (OK); Optixcell®+Maltosa 0,2% (O2); Optixcell®+Maltosa 0,4% (O4); Optixcell®+Maltosa 0,6% (O6). Data penelitian diuji menggunakan Analisis Varian (ANAVA) satu faktor. Hasil penelitian menunjukkan tidak adanya perbedaan nyata (P>0,05) pada nilai rata-rata presentase motilitas, viabilitas, dan membran plasma utuh. Penambahan maltosa ke dalam pengencer berbasis liposom (Optixcell®) tidak memiliki pengaruh dalam mempertahankan kualitas semen beku kambing Saanen.

 


Saanen goat is a dairy goat that can produce milk up to 2,695.3 kg in one lactation period. One of the way to improve reproductive efficiency and quality of dairy goat by implementing Artificial Insemination (IB) techniques. During the process of freezing semen for artificial insemination, the extender and cryoprotectant agents affect the quality of frozen semen produced. The aim of this study was to examine the effect of maltose addition into liposome based extender (Optixcell®) on quality of Saanen goat during cryopreservation. Semen was collected using artificial vagina, then immediately evaluated in macroscopic and microscopic. Furthermore, the semen was processed into a frozen semen using liquid nitrogen -196°C and every cryopreservation steps were evaluated microscopically using sperm quality parameters such as motility, viability, and membrane integrity. The experimental design was RAL with four treatments and six repetition. Four treatments consisted of Controls (K); Optixcell®+Maltose 0,2% (O2); Optixcell®+Maltose 0,4% (O4); Optixcell®+Maltose 0,6% (O6). The data were analyzed by one way ANAVA. In conclusion, there was no significant difference (P>0.05) in average percentage of motility, viability, and membrane integrity. Addition of maltose to liposome based extender (Optixcell®) has no significantly to maintain the quality of frozen semen Saanen goat.

 

"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ananda Febriyani
"Kambing Saanen merupakan salah satu kambing perah penghasil susu yang baik. Guna meningkatkan efisiensi reproduksi kambing Saanen, dikembangkan teknologi inseminasi buatan (IB). Salah satu faktor pendukung keberhasilan IB yaitu tersedianya semen beku sesuai kriteria. Tujuan dari penelitian yaitu mengetahui pengencer semen yang optimal untuk semen beku kambing Saanen dengan membandingkan pengencer semen berbasis lesitin (Andromed®) dan liposom (Optixcell®) dengan penambahan maltosa 0,4%. Metode koleksi semen dilakukan dengan menggunakan vagina buatan. Semen kambing Saanen kemudian diperiksa secara makroskopis dan mikroskopis. Teknik penyimpanan semen beku dengan teknik kriopreservasi pada suhu -196ºC selama 10 menit. Evaluasi kualitas semen meliputi motilitas, viabilitas, dan membran plasma utuh (MPU). Hasil yang diperoleh diuji secara statistik dengan uji ANAVA satu faktor kemudian uji Tukey. Hasil penelitian menunjukkan tidak terdapat perbedaan nyata (P>0,05) pada nilai rata-rata persentase motilitas perlakuan Andromed® (50,83±3,76); Andromed® + Maltosa 0,4% (50,83±3,76); Optixcell® (50,83±3,76); Optixcell® + Maltosa 0,4% (48,33±6,06), nilai rata-rata persentase viabilitas Andromed® (54,67±3,50); Andromed® + Maltosa 0,4% (54,50±2,51); Optixcell® (56,50±3,45); Optixcell® + Maltosa 0,4%(52,83±5,78), dan nilai rata-rata persentase MPU spermatozoa Andromed® (56,00±3,80); Andromed® + Maltosa 0,4% (56,50±5,47); Optixcell® (53,83±5,31); Optixcell® + Maltosa 0,4% (53,33±6,06). Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pengencer semen liposom menghasilkan kualitas yang sama baik dengan pengencer semen berbasis lesitin dan penambahan maltosa 0,4% pada pengencer semen berbasis liposom dan lesitin tidak berpengaruh terhadap kualitas semen beku kambing Saanen yang dihasilkan

The Saanen goat is a notable domestic goat that performs nicely in dairy production, such as milk. Efforts to improve the reproduction efficiency of Saanen goats, include the development of artificial insemination (IB) technology. A significant factor that effect AI is the availability of frozen semen according to satisfactory criteria. This research aims to determine the optimal semen extender for Saanen goat frozen semen by comparing lecithin‒based extender (Andromed) and liposomes (Optixcell) when added 0.4% maltose. Semen collection utilises artificial vagina, then is examined macroscopically and microscopically. The semen storage technique used in this study was the cryopreservation technique at -196 for 10 minutes. Criteria of semen quality includes motility, viability, and intact plasma membrane. The result obtained were statistically tested with the ANAVA one way factor test then Tukey test. The result showed that there was no significant difference (P>0.05) in the average value of the motility percentage of treatments Andromed (50.83±3.76); Andromed + Maltosa 0.4% (50.83±3.76); Optixcell (50.83±3.76); Optixcell + Maltosa 0.4% (48.33±6.06), viability Andromed (54.67±3.50); Andromed + Maltosa 0.4% (54.50±2.51); Optixcell (56.50±3.45); Optixcell + Maltosa 0.4% (52.83±5.78), and intact plasma membrane Andromed® (56.00±3.80); Andromed + Maltosa 0.4% (56.50±5.47); Optixcell (53.83±5.31); Optixcell + Maltosa 0.4% (53.33±6.06). The results of the study concluded that the liposomes extender produced the same quality as the lecithin-based extender and the addition of 0.4% maltose in liposomes and lecithin‒based extender had no effect on the quality of the frozen semen Saanen goat."
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Yanti Indrawati Sukmadji
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1989
T58491
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Labiqa Hilda Ismara
"Telah dilakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh pemberian infusa daun kluwih (Artocarpus camansi Blanco) terhadap penurunan kuantitas dan kualitas spermatozoa mencit (Mus musculus) jantan galur DDY. Sebanyak 24 ekor mencit dibagi kedalam 4 kelompok, yaitu: kelompok kontrol (KK), kelompok perlakuan yang diberikan infusa daun kluwih dengan dosis berturut-turut, yaitu 2,5; 5; dan 10 g/kg BB (KP1, KP2, dan KP3). Infusa daun kluwih diberikan selama 36 hari.
Kemudian dilakukan analisis kuantitas dan kualitas spermatozoa. Data rerata jumlah spermatozoa per militer (x106) pada KK, KP1, KP2, dan KP3 berturutturut ialah (42,92± 3,28), (39,57± 2,08), (36,49± 2,73), dan (33,37± 1,26) spermatozoa per mililiter. Data rerata persentase motilitas spermatozoa pada KK, KP1, KP2, dan KP3 berturut-turut ialah (82,92 % ± 1,74) , (68,54 % ± 6,32), (61,23 % ± 7,13), dan (46,12 % ± 3,90). Data rerata persentase abnormalitas spermatozoa pada KK, KP1, KP2, dan KP3 berturut-turut ialah (37,63% ± 1,32), (52,24 % ± 0,95), (61,93 % ± 1,26), dan (68,83% ± 0,66).
Hasil uji LSD (P < 0,05) menunjukkan terdapat perbedaan nyata antara kelompok perlakuan dengan kelompok kontrol KK. Hal tersebut menunjukkan bahwa pemberian infusa daun kluwih (Artocarpus camansi Blanco) berpengaruh terhadap kuantitas dan kualitas spermatozoa mencit jantan pada dosis 2,5; 5; dan 10 g/kg BB.

The present study was done to determine the effect of Kluwih’s leaf’s infusion on the quantity and quality of spermatozoa of male mice DDY strain. 24 male mice have divided into 4 experimental group; control group and treament group which were given infusion with doses 2,5;5;10 g/kg bw.
Test material administated for 36 consecutive days. Mean of sperm total per militer: KK (42,92± 3,28), KP1 (39,57± 2,08), KP2 (36,49± 2,73), and KP3 (33,37± 1,26) sperm/ml. Mean of percentage of sperm motility: KK (82,92 % ± 1,74) , KP1(68,54 % ± 6,32), KP2(61,23 % ± 7,13), and KP3(46,12 % ± 3,90). Mean of percentage of sperm abnormality: KK (37,63% ± 1,32), KP1(52,24 % ± 0,95), KP2(61,93 % ± 1,26), and KP3 (68,83% ± 0,66).
Based on LSD test (P<0.05) the result showed that the data has differences between treatment and control group. The result indicated that the treatment group have impact on quantity and quality of spermatozoa of male mice with doses 2,5;5;10 g/kg bw.
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2015
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Dumilah Ayuningtyas
"ABSTRAK
Dalam menghadapi Permasalahan infertilitas faktor pria memegang peran yang lebih penting dari wanita. Berbagai penelitian telah menbuktikan bahwa dalam kasus kasus infertilitas andil pria sebagai faktor penyebab kemandulan adalah sekitar 40-60%.
Di Indonesia belum pernah dilakukan penelitian tentang pengaruh infeksi nikoplasma Pada infertilitas pria. DaIam penelitian ini dilakukan pengamatan terhadap motilitas spermatozoa secara kuantitatif dan kualitatif dan mengkorelasikan dengan pertumbuhan hasiI biakan Ureaplasma urealyticum pada 30 sampel semen pria pasangan ingin anak. Analisis motilitas spermatozoa dilakukan mengikuti peraturan standar yang dikeluarkan WH0 (1980). Kolonisasi U. urealyticum pada semen ditandai oleh berubahnya warna indikator fenol merah Pada media pembiak Mycoscreen (DBV product).
HasiI pengujian statistik x2 nenuniukkan bahwa pada α 0,05 tidak terdapat Perbedaan bernakna antara rata-rata jumlah spermatozoa motil pada pria yang semennya terinfeksi Ureaplasma urealyticum dengan yang bebas infeksi. Penganatan motilitas spermatozoa secara kualitatif tentang jenis pergerakan juga memberikan hasil yang tidak berbeda bermakna antara pria yang positif dan negatif ditumbuhi Ureaplasma urealyticum. Dengan demikian maka pada penelitian ini tidak terbukti bahwa kolonisasi mikroplasma pada semen akan mempengaruhi parameter semen."
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Universitas Indonesia, 1990
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ria Kodariah
"Dewasa ini diduga faktor pria berperanan besar dalam keberhasilan fertilisasi, bahkan dilaporkan 40%-60% penyebab infertilitas terdapat pada suami, karena itu kesuburan pria penting untuk diperhatikan. Dalam hubungan ini yang perlu dipelajari antara lain yang menyangkut spermatozoa. Fungsi spermatozoa merupakan salah satu faktor penentu bagi fertilitas pria. Salah satu kemampuan fungsional spermatozoa yang penting adalah motilitas terutama yang berupa kecepatan gerak lurus ke depan. Terjadinya penurunan fertilitas berkorelasi kuat dengan penurunan motilitas. Sebaliknya jika motilitas baik, maka kemungkinan fertilitas juga tinggi. Penurunan motilitas yang terjadi dapat berupa penurunan persen motilitas atau penurunan kecepatan gerak spermatozoa. Karena itu diagnosis yang tepat pada kasus-kasus infertilitas pria sangat tergantung pada ketepatan penelaahan motilitas spermatozoa. Penilaian motilitas pada umumnya digunakan di laboratorium secara rutin untuk mengevaluasi kualitas spermatozoa. Penilaian tersebut merupakan faktor penting di dalam mendiagnosis infertilitas pria.
Fusi antara ovum dan spermatozoa hanya memerlukan satu spermatozoa yaitu spermatozoa yang lebih dahulu mencapai ovum. Spermatozoa yang berhasil mencapai ovum ini merupakan spermatozoa yang mempunyai kemampuan-kemampuan tertentu, antara spermatozoa yang terlalu cepat (hiperkinetik) akan memerlukan energi yang lebih banyak. Energi yang tersedia dalam plasma semen terbatas, sehingga besar kemungkinan spermatozoa hiperkinetik tadi gagal menembus rintangan pada traktus reproduksi wanita. Hal yang sama juga akan dialami oleh spermatozoa yang gerakannya sangat lambat (hipokinetik).
Jumlah persentase motilitas yang tinggi belum menjamin spermatozoa mempunyai kecepatan gerak yang baik. Hal ini diperlihatkan oleh Makler dkk. tahun 1979. Mereka mendapatkan korelasi sebesar R=0,46 antara persentase motilitas dengan kecepatan gerak spermatozoa dari 100 sampel semen normal yang dianalisis dengan "Multiple Exposure Photograph".
Mengingat hal tersebut dan karena hanya satu spermatozoa yang diperlukan untuk terjadinya fertilisasi, maka tampaknya kecepatan gerak spermatozoa merupakan faktor yang sangat penting dalam parameter fertilitas, di samping parameter fertilitas lainnya seperti densitas spermatozoa, morfologi, bahkan persentase motilitas. Atas dasaritu, untuk meningkatkan fertilitas, perlu diusahakan peningkatan kecepatan gerak spermatozoa, terutama bagi pasangan infertil yang penyebabnya diduga berasosiasi dengan menurunnya motilitas spermatozoa."
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 1993
T3445
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Siti Tersiani Kamil
"Objective: To examine the direct effect of type 5 phosphodiesterase inhibitor (sildenafil), nitric oxide-donor (sodium nitroprusside) and their combination on human spermatozoa in vitro.
Method: Semen samples were collected by masturbation after 3 days of abstinence from donors presenting for infertility evaluation at Imunoendocrinology Labolatory. Samples were divided into normospermia and asthenospermia. Each group were washed on discontinuous density gradient (Percoll 45% and 90%) at 300g for 20 minutes, then resuspended in capacitation media containing Ham's F10. Aliquots of 10x106 spermatozoa were reacted with PDE5 inhibitor, NO-donor, their combination, and also Pentoxyphylline (non-selective PDE) in different doses (0.1,1 and 10 umol). Minimally 6 samples were test for each dose. After 1 hour incubation at 37°C, 5% CO2 in air, microscopic analyses were performed to count motility. Analysis of Variance (ANOVA) was used to test difference among the means.
Result: There were 27 normospemia samples and 24 asthenospermia samples. In normopsermia group, Sildenafil, NO-donor and their combination increase spermatozoa motility significantly if compare to their blank (p 0.023,0.015,0.006). Sildenafil caused dose-dependent increase in spermatozoa motility. Low dose NO-donor increase motility. Combination of Sildenafil and NO-donor could not increase motility better than Sildenafil or NO-donor alone. Sildenafil or NO-donor increase motility higher than Pentoxyphylline. In asthenospermia group, Sildenafil, NO-donor, Sildenafil+NO-donor, and Pentoxyphylline increase motility compare to their blank, but there were no significant difference.
Conclusion: Sildenafil, NO-donor and their combination increase spermatozoa motility significantly if compare to their blank. NO-donor could not enhance the effect of Sildenafil to increase motility."
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2006
T21290
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Vina Amalia Isti
"Telah dilakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh berbagai konsentrasi sari buah nanas Ananas comosus L. Merr. dalam pengencer terhadap kualitas spermatozoa domba garut Ovis aries L. 24 jam pascakriopreservasi. Sampel semen ditampung dari lima ekor domba garut jantan satu kali dalam satu minggu menggunakan vagina buatan. Semen diencerkan dengan pengencer tris kuning telur yang mengandung sari buah nanas 0 KK, 5 KP 1, 10 KP 2, 15 KP 3, dan 20 KP 4. Semen dikemas dalam straw mini 0,25 ml dengan dosis 50 juta sel/ml. Semen diekuilibrasi pada suhu 5oC selama dua jam, kemudian dibekukan dan disimpan dalam nitrogen cair. Parameter yang dievaluasi adalah motilitas, viabilitas, integritas membran, integritas akrosom, dan abnormalitas. Hasil uji ANAVA satu faktor yang dilanjutkan dengan uji Duncan menunjukkan perbedaan nyata P < 0,05 antara KK dan KP 3 terhadap persentase motilitas dan integritas membran spermatozoa. Konsentrasi sari buah nanas 15 mampu memperkecil penurunan kualitas spermatozoa berdasarkan persentase motilitas 52,19 5,32 dan integritas membran spermatozoa 38,52 4,85.

The research aimed to find out the effect of various concentrations of pineapple Ananas comosus L. Merr. juice in extender on garut ram Ovis aries L. 24 hours postcryopreservation. Semen samples were collected from five garut rams once a week using an artificial vagina. The samples were diluted in tris egg yolk extender with pineapple juice 0 KK, 5 KP 1, 10 KP 2, 15 KP 3, and 20 KP 4. The diluted semen samples were loaded into mini straws 0,25 ml with 50 million cell ml dosage. Samples were equilibrated at 5oC for two hours, then freezed and stored in liquid nitrogen. Parameters evaluated were motility, viability, membrane integrity, acrosome integrity, and abnormality. The one factor ANOVA and continued with Duncan test showed significant differences P 0.05 between KK and KP 3 on the percentage of spermatozoa motility and membrane integrity. Pineapple juice 15 was able to minimize the reduction of spermatozoa quality based on the percentage of spermatozoa motility 52.19 5.32 and membrane integrity 38.52 4.85.
"
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
S69064
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>