Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 61476 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Fakhri Muhammad
"ABSTRAK
Demam berdarah dengue masih terus menjadi penyakit yang mengakibatkan morbiditas dan mortalitas terutama di negara berkembang. Jumlah infeksi di seluruh dunia sendiri mencapai 50 juta hingga 200 juta dengan 75% infeksi berada di asia tenggara. Indonesia sendiri mengalami peningkatan tren infeksi dengue sejak tahun 1998. Pengobatan antiviral terhadap demam berdarah masih belum ditemukan hingga saat ini meskipun infeksi terus meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti efek dari A. communis terhadap replikasi virus dengue. Uji antiviral in vitro dilakukan dengan menggunakan sel yang diinfeksi dengan virus dengue serotipe 2 strain new guinea C (DENV-2 NGC). Pada plate dengan 48 sumur ditumbuhkan sel sebanyak 5 x 104 sel/sumur, setelah 24 jam sel diinfeksikan dengan DENV-2 NGC yang telah diberi perlakuan ekstrak A. communis dengan konsentrasi 40 ,20 ,10 ,5 , 2,5 dan 1,25 ug/mL. Sebagai kontrol perlakuan digunakan DENV-2 NGC yang diberikan DMSO tanpa ekstrak. Titer virus nantinya dihitung menggunakan metode focus assay sedangkan toksisitas diukur dengan metode MTT. Dari hasil penelitian yang dilakukan didapatkan kadar CC50 dari A. communis adalah 379,84 dengan kadar IC50 adalah 26,7, dan didapatkan Selectivity Index 379,84/26,7=14,2. Dari pemeriksaan kemaknaan konsentrasi dengan menggunakan kruskal wallis didapatkan adanya perbedaan bermakna pada masing-masing konsentrasi terhadap inhibisi virus dengue

ABSTRACT
Dengue fever is disease that have high level of morbidity and mortality, especially in developing countries. The prevalence of infection worldwide is about 50 million to 200 million cases, 75% of them occur in south east asian. In indonesia there’s an increasing pattern of dengue virus infection since 1998 until now. However there isnt any antiviral therapy for dengue fever. This research conducted to know the effect of A. communis on replication of dengue virus. Antiviral in-vitro test is done using cell that is infected with new guinea strain dengue virus serotype 2 (DENV-2 NGC). On plate with 48 well, the cell is grown to the amount of 5x104 cell/well, after 24 hours the cell will be infected using DENV-2 NGC and given A. communis extract with concentration of 40 ug/ml, 20 ug/ml, 10 ug/ml, 5 ug/ml, 2,5 ug/ml, and 1,25 ug/ml. As control we use DENV-2 NGC that is given DMSO without extract. The virus titre is counted using focus assay and toxicity using MTT. Result from research is CC50 of A. communis is 379,84 and IC50 is 26,7, with selectivity index 14,2. From kruskal wallis test there is significant difference between each concentration."
2015
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nora Amalia Hayati
"Latar belakang: Demam Berdarah Dengue (DBD) merupakan penyakit yang disebabkan virus dengue (DENV) dan ditularkan oleh nyamuk. Peningkatan kasus DBD masih menjadi masalah kesehatan utama di berbagai negara. Belum terdapat obat antivirus spesifik untuk mengobati atau mencegah infeksi DENV. Moringa oleifera, atau dikenal dengan tanaman kelor, memiliki kandungan bioaktif sebagai antivirus. Pada penelitian sebelumnya, Moringa oleifera memiliki potensi sebagai antivirus DENV dengan nilai IC50 31.51μg/ml,CC50>320μg/ml,danSI>10,2.Namun,mekanismepenghambatannya masih belum diketahui. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mekanisme penghambatan replikasi DENV-2 oleh fraksi butanol dari ekstrak etanolik daun Moringa oleifera. Metode: DENV-2 secara in vitro diinfeksikan terhadap sel Vero serta diberi perlakuan ekstrak melalui mekanisme penghambatan yang berbeda yaitu: pre, prepost, post, dan entry step. Metode focus assay dan MTT assay digunakan untuk mengetahui persentase penghambatan dan persentase viabilitas. Hasil: Hasil persentase viabilitas pada perlakuan entry step, pre, pre-post dan post adalah 106,2 %, 125,3%, 112,6% dan 111,8%. Sementara itu, nilai persentase penghambatan tiap perlakuan secara berurutan adalah sebesar 7,42%, 100%, 95,91% dan 93,76% Kesimpulan: Fraksi butanol dari ekstrak etanolik daun Moringa oleifera secara aman memiliki efek antivirus baik pada awal maupun akhir infeksi. Mekanisme penghambatan dengan hasil yang lebih baik ditunjukkan oleh perlakuan pre diikuti perlakuan prepost, post, dan entry step. Namun, penelitian lebih lanjut diperlukan untuk menjawab mengenai kandungan zat bioaktif spesifik yang berperan dalam inhibisi ekstrak daun M. oleifera terhadap DENV.

Introduction: Dengue Hemorrhagic Fever (DHF) is a disease caused by the dengue virus (DENV) and is transmitted by mosquitoes. The increase in dengue cases is still a major health problem in many countries. There are no specific antiviral drugs to treat or prevent DENV infection. Moringa oleifera, otherwise known as the Moringa plant, has bioactive properties as an antiviral. In previous studies, Moringa oleifera has potential as a DENV antiviral with IC50 values of IC50 31.51 μg/ml, CC50 >320 μg/ml, and SI >10,2. However, the mechanism of inhibition is still unknown. This study aimed to determine the mechanism of inhibition of DENV-2 replication by the butanol fraction of the ethanolic extract of Moringa oleifera leaves. Method: DENV-2 was infected with Vero cells in vitro and treated with extracts through different inhibition mechanisms, namely: pre, prepost, post, and entry step. Focus assay and MTT assay methods were used to determine the percentage of inhibition and the percentage of viability. Result: The results of the percentage of viability in the entry step, pre, pre-post and post treatments were 106.2%, 125.3%, 112.6% and 111.8%. Meanwhile, the percentage inhibition values for each treatment were respectively 7.42%, 100%, 95.91% and 93.76%. Conclusion: The butanol fraction of the ethanolic extract of Moringa oleifera leaves safely has an antiviral effect both at the beginning and at the end of the infection. The inhibition mechanism with better results was shown by pre treatment followed by prepost, post, and entry steps. However, further research is needed to answer the specific content of bioactive substances that play a role in the inhibition of M. oleifera leaf extract against DENV."
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
"[Demam berdarah dengue adalah penyakit yang dikenal di dunia dan disebabkan
oleh infeksi virus dengue (DENV). Meskipun prevalensi penyakit ini cukup
tinggi, pengobatan infeksi dengue masih terbatas pada pengobatan suportif.
Cyclosporine A telah banyak digunakan sebagai pengobatan infeksi Hepatitis C.
Virus hepatitis C dan DENV adalah virus RNA dari genus yang sama, yakni
flavivirius. Hingga saat ini, masih belum ada pengobatan untuk infeksi DENV,
oleh karena itu kami melakukan penelitian untuk mengetahui efektivitas
Cyclosporine A. Cyclosporine A digunakan sebagai antiviral infeksi DENV.
Dalam penelitian ini kami menggunakan DENV serotipe 1 dan Vero Cell untuk
percobaan antivirus in vitro. Kami melakukan pengenceran Cyclosporine A
menggunakan Dymethil sulfoxide (DMSO). Kami memaparkan DENV yang
diinfeksikan kepada sel Vero dengan empat konsentrasi aman dari Cyclosporine
A, yaitu 5 ug/ml, 1 ug/ml, 0,5 ug/ml, dan 0,1 ug/ml, dan DMSO sebagai kontrol
dari percobaan kami karena fungsinya yang sebagai materi pelarut dari
Cyclosporine A. Setelah itu, diinkubasikan selama 3 hari untuk mengetahui efek
Cyclosporine A terhadap replikasi DENV. Setelah masa inkubasi selesai, kami
memeriksa viabilitas sel Vero dengan menggunakan MTS Assay untuk
mengetahui efek sitotoksik dari Cyclosporine A. Kami memperoleh hasil IC50 dari
Focus Assay dan CC50 dari MTS Assay. Kami juga menentukan indeks
selektivitas penelitian yang merupakan perbandingan nilai IC50 dan CC50. Dari
penelitian ini, Cyclosporine A telah terbukti memiliki aktivitas antivirus terhadap
DENV dengan nilai IC50 sebesar 0,4 ug/ml dan CC50 sebesar 68,47 ug/ml.
Sedangkan nilai indeks selektivitas adalah 171. Hal tersebut diatas menunjukan
bahwa Cyclosporine A merupakan kandidat antiviral terhadap DENV dimasa
mendatang., Dengue hemorrhagic fever is world-known disease caused by the infection of
DENV. Despite the high prevalence of this disease, the treatment of dengue
infection is still limited to the supportive treatment. Cyclosporine A has been
widely used as the treatment of Hepatitis C infection. Hepatitis C virus and DENV
are RNA virus from the same genus, flavivirius genus. Up until now, there is still
no absolute treatment for DENV infection, thus we conduct this research to check
the possibility of Cyclosporine A as the treatment of DENV infection. In this
study we used DENV Serotype 1 and Vero Cell for antiviral invitro experiment.
We then diluted the Cyclosporine A using Dymethil Sulfoxide (DMSO). We
treated the cells with four different safe concentrations of Cyclosporine A (5
μg/ml, 1 μg/ml, 0.5 μg/ml, and 0.1 μg/ml) and DMSO as the negative control to
our study because it functioned as the dilution material of Cyclosporine A. After
that, we incubated it for 3 days. Once the incubation period finished, we checked
using Cell Viability Assay and Focus assay. We obtained the result of IC50 from
the Focus Assay and we obtained the result of CC50 from Cell Viability Assay.
We also determined the selectivity index of the study. From this study,
Cyclosporin A has proven to have antiviral activity against DENV. The IC50 is 0.4
μg/ml, CC50 is 68.47 μg/ml, and selectivity index is 171.]"
[, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia], 2013
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rebecca Amanda
"[ABSTRAK
Demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit paling umum di negara-negara tropis dan sub-tropis dan ditransmisikan melalui gigitan nyamuk. Namun hingga saat ini, belum ada pengobatan yang spesifik ataupun vaksin untuk DBD. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh Ribavirin pada replikasi virus dengue (DENV). Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental in Vitro yang dilaksanakan di Laboratorium Departemen Mikrobiologi. Kami menggunakan sel Vero dan DENV serotype 1 koleksi Departemen Mikrobiologi. DENV, yang kemudian dipaparkan dengan berbagai konsentrasi Ribavirin dengan 6 kali pengulangan. Sebagai pembanding, kami menggunakan DENV yang dipaparkan dengan pelarut yaitu dimetil sulfoksida (DMSO), sedangkan DENV yang tidak dipaparkan dengan ribavirin atau pelarut digunakan sebagain control negative. Uji fokus digunakan untuk menentukan persentasi inhibisi dari replikasi DENV. Untuk menentukan efek sitotoksik dari ribavirin, kami menggunakan MTS assay (3-(4,5-dimethylthiazol-2-yl)-5-(3 arboxymethoxyphenyl)-2-(4-sulfophenyl)-2H-tetrazolium). Ribavirin dengan konsentrasi 5μg/mL, menghambat replikasi virus sebesar 75% jika dibandingkan dengan DMSO. Pada konsentrasi 1 μg/mL, 0.5 μg/mL, dan 0.1μg/mL, ribavirin menghambat replikasi virus masing-masing sebesar 64%, 46%, dan 50% dan secara statistk menunjukkan perbedaan bermakna. Dari data yang didapat dalam penelitian ini, half inhibitory concentration (IC50) adalah 0.25 μg/mL. Hasil uji MTS menunjukkan bahwa half cytotoxic concentration (CC50) adalah 106.83 μg/mL sehingga ribavirin termasuk dalam katagori tidak toksik. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa, ribavirin memiliki inhibisi yang kuat terhadap replikasi terhadap replikasi DENV dan memiliki sitotoksisitas rendah terhadap sel-sel

ABSTRACT
Dengue hemorrhagic fever (DHF) is the most common disease in tropical and sub-tropical countries and is transmitted by mosquito bite. Hitherto, there is still no specific treatment or vaccine for DHF. This study aimed to evaluate the effect of ribavirin to the replication of dengue virus (DENV). This study was an in vitro experimental study that was conducted in Microbiology Department Laboratory.
We used vero cells and DENV serotype 1 from the collection of Microbiology Department. DENV was exposed with different concentrations of ribavirin with 6 times of repetition. As a comparison, we used DENV that was exposed to diluent which is dimethyl sulfoxide (DMSO), while DENV that was no exposed to any ribavirin or diluent was used as control negative. Focus assay was used to determine percentage of inhibition of the DENV replication. To determine cytotoxicity effect of ribavirin, we used MTS assay (3-(4,5 dimethylthiazol-2-yl)-5-(3-carboxymethoxyphenyl)-2-(4sulfophenyl)-2H-tetrazolium). Ribavirin with the concentration of 5μg/mL inhibited virus replication by 75% compared to DMSO. On concetration 1 μg/mL, 0.5 μg/mL, dan 0.1μg/mL, ribavirin inhibited virus replication by 64%, 46%, dan 50%, respectively and statiscally showed significant difference. From the data obtained in this study, the half inhibitory concentration (IC50) was 0.25 μg/mL. The result from MTS assay showed that half cytotoxic concentration (CC50) was 106.83 μg/mL, therefore ribavirin was categorized as non-toxic. In conclusion, ribavirin has a strong inhibition towards the replication of DENV and has a low cytotoxicity to healthy cells., Dengue hemorrhagic fever (DHF) is the most common disease in tropical and sub-tropical countries and is transmitted by mosquito bite. Hitherto, there is still no specific treatment or vaccine for DHF. This study aimed to evaluate the effect of ribavirin to the replication of dengue virus (DENV). This study was an in vitro experimental study that was conducted in Microbiology Department Laboratory.
We used vero cells and DENV serotype 1 from the collection of Microbiology Department. DENV was exposed with different concentrations of ribavirin with 6 times of repetition. As a comparison, we used DENV that was exposed to diluent which is dimethyl sulfoxide (DMSO), while DENV that was no exposed to any ribavirin or diluent was used as control negative. Focus assay was used to determine percentage of inhibition of the DENV replication. To determine cytotoxicity effect of ribavirin, we used MTS assay (3-(4,5 dimethylthiazol-2-yl)-5-(3-carboxymethoxyphenyl)-2-(4sulfophenyl)-2H-tetrazolium). Ribavirin with the concentration of 5μg/mL inhibited virus replication by 75% compared to DMSO. On concetration 1 μg/mL, 0.5 μg/mL, dan 0.1μg/mL, ribavirin inhibited virus replication by 64%, 46%, dan 50%, respectively and statiscally showed significant difference. From the data obtained in this study, the half inhibitory concentration (IC50) was 0.25 μg/mL. The result from MTS assay showed that
half cytotoxic concentration (CC50) was 106.83 μg/mL, therefore ribavirin was categorized as non-toxic. In conclusion, ribavirin has a strong inhibition towards the replication of DENV and has a low cytotoxicity to healthy cells.]"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Catharina Nenobais
"[Infeksi dengue (DENV) merupakan salah satu masalah global yang masih dialami
hingga saat ini. Diperkirakan 50 hingga 100 juta orang di dunia positif mengalami
infeksi dengue.Hingga saat ini, tatalaksana infeksi dengue hanyalah berupa terapi
suportif dan belum ditemukan pengobatan dan vaksin dengue. Swietenia
Mahagoni sudah dikenal dan digunakan sejak dahulu sebagai tanaman obat.
Kandungan flavonoid pada tanaman ini diperkirakan memiliki efek antiviral.
Untuk itu penelitian ini dilakukan untuk melihat potensi antiviral terhadap DENV
dari ekstrak S. Mahagoni. Pada penelitian ini digunakan beberapa konsentrasi
yakni 640 μg/mL, 320 μg/mL, 160 μg/mL, 80 μg/mL, 40 μg/mL, 20 μg/mL, 10
μg/mL dan kontrol negatif adalah DMSO. Untuk menentukan hambatan
infektivitas dapat digunakan metode Focus Assay sehingga dapat diperoleh nilai
Inhibitory Concentration (IC50). Selain itu, untuk dilihat viabilitas sel dengan
metode MTT assay sehingga diperoleh nilai Cytotoxic Concentration (CC50).
Selain itu ditentukan juga nilai indeks selektivitas yang diperoleh dari
perbandingan CC50 dan IC50. Berdasarkan hasil IC50, CC50 dan SI yakni 68,97
μg/mL, 434,46 μg/mL dan 6,29, dapat dikatakan bahwa S. Mahagoni memiliki
efek antiviral sehingga dapat digunakan sebagai antiviral dengue dimasa
mendatang.;Dengue infection (DENV) still becomes as global burden. It is estimated 50 to
100 million people are positively infected by DENV. The recent management of
this disease has not been found yet, with the lack finding of medicine and vaccine,
the main management takes on supportive care. Swietenia mahagoni has been
used as the herbal medicine since long time ago. The flavonoid extract on that
plant is believed to have antiviral effect. This experiment was conducted to
evaluate the antiviral DENV potential of S. mahagoni extract. In this experiment,
the concentration was made on various concentration, from 640 μg/ml, 320
μg/mL, 160 μg/mL, 80 μg/mL, 40 μg/mL, 20 μg/mL, 10 μg/mL, and DMSO as
negative control. Focus assay was used to determine the infectivity inhibition
which results of IC50 (inhibitory concentration), and MTT Assay was used to
determine the cell viability which results of CC50 (cytotoxic concentration).
Selectivity index was also resulted by divided the value of CC50 with IC50. The
results of IC50, CC50, and SI of S. mahagoni was 68,97 μg/mL, 433,46 μg/ml, and
6,29 μg/ml respectively, S. Mahagoni has antiviral effect and could be consider to
be used as antiviral to DENV in the future, Dengue infection (DENV) still becomes as global burden. It is estimated 50 to
100 million people are positively infected by DENV. The recent management of
this disease has not been found yet, with the lack finding of medicine and vaccine,
the main management takes on supportive care. Swietenia mahagoni has been
used as the herbal medicine since long time ago. The flavonoid extract on that
plant is believed to have antiviral effect. This experiment was conducted to
evaluate the antiviral DENV potential of S. mahagoni extract. In this experiment,
the concentration was made on various concentration, from 640 μg/ml, 320
μg/mL, 160 μg/mL, 80 μg/mL, 40 μg/mL, 20 μg/mL, 10 μg/mL, and DMSO as
negative control. Focus assay was used to determine the infectivity inhibition
which results of IC50 (inhibitory concentration), and MTT Assay was used to
determine the cell viability which results of CC50 (cytotoxic concentration).
Selectivity index was also resulted by divided the value of CC50 with IC50. The
results of IC50, CC50, and SI of S. mahagoni was 68,97 μg/mL, 433,46 μg/ml, and
6,29 μg/ml respectively, S. Mahagoni has antiviral effect and could be consider to
be used as antiviral to DENV in the future]"
[, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia], 2015
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Shehla Mughal Endo
"[ABSTRAK
Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) dan demam dengue (DD) dilaporkan meningkat di seluruh dunia setiap tahunnya, terutama di negara Asia Tenggara termasuk Indonesia Gambaran klinis dari DBD/DD adalah demam, sakit kepala, nyeri otot dan sendi, ruam kulit yang mirip dengan campak, dan hasil lab menunjukkan penurunan jumlah trombosit. Hingga saat ini belum ada antiviral khusus untuk DBD. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh virgin coconut oil (VCO) terhadap replikasi virus dengue (DENV). Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang dilakukan di Laboratorium Mikrobiologi, Departemen Mikrobiologi, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia. Data yang diperoleh ini berasal dari hasil eksperimen yang dilakukan dengan 6 pengulangan untuk setiap perlakuan yaitu pemberian VCO 5%, 1%, 0,5% dan 0,1%, kontrol negatif dan Dimethyl Sulfoxide (DMSO).
Penghambatan replikasi DENV dilihat dengan menghitung titer virus setelah perlakuan VCO. Titer virus dihitung dengan menggunakan metode focus assay. Hasil penelitian menunjukkan bahwa IC50 dari VCO adalah kuat, sementara CC50 VCO adalah moderat. Hal ini menunjukkan bahwa secara signifikan VCO menghambat replikasi DENV dengan kisaran cukup aman untuk digunakan pada sel dalam dosis terbatas. Penelitian lebih lanjut perlu dilakukan untuk mengevaluasi efek VCO pada replikasi DENV in vivo, sehingga dapat ditemukan kandidat anti DENV di masa mendatang.

ABSTRACT
Cases of the Dengue Hemorrhagic Fever (DHF)/Dengue Fever (DF) were reported increasing worldwide annually, especially in South Asia counties including Indonesia The clinical features of DF/DHF are fever, headache, muscle and joint pains, a characteristic skin rash that is similar to measles, which lead to thrombocytopenia as a lab result. Until now, specific antiviral for dengue virus (DENV) is not available yet.
The objective of this research was to evaluate the effect of virgin coconut oil (VCO) to the DENV replication. This research was experimental study and was conducted at Microbiology laboratory, Department of Microbiology, Faculty of Medicine University of Indonesia. The data that was obtained for this study came from the experimental studied with 6 repeated experiments for each treatment of various concentartion of 5%, 1%, 0.5% and 0.1% as well as negative control and Dimethyl Sulfoxide (DMSO). Inhibition of DENV replication was determined by calculating of DENV titer after treated with VCO. The focus assay was used to calculate the DENV titer. The result showed that IC50 and CC50 of VCO was strong and moderate respectively. VCO was significantly inhibited the replication of DENV with adequate safe range to use for cells within limited dosages. Therefore, we concluded that VCO can be a candidate antiviral for DENV. Next study is needed to evaluate the effect of VCO in vivo, therefore we will find an antiviral of DENV virus in future.;Cases of the Dengue Hemorrhagic Fever (DHF)/Dengue Fever (DF) were reported increasing worldwide annually, especially in South Asia counties including Indonesia The clinical features of DF/DHF are fever, headache, muscle and joint pains, a characteristic skin rash that is similar to measles, which lead to thrombocytopenia as a lab result. Until now, specific antiviral for dengue virus (DENV) is not available yet.
The objective of this research was to evaluate the effect of virgin coconut oil (VCO) to the DENV replication. This research was experimental study and was conducted at Microbiology laboratory, Department of Microbiology, Faculty of Medicine University of Indonesia. The data that was obtained for this study came from the experimental studied with 6 repeated experiments for each treatment of various concentartion of 5%, 1%, 0.5% and 0.1% as well as negative control and Dimethyl Sulfoxide (DMSO).
Inhibition of DENV replication was determined by calculating of DENV titer after treated with VCO. The focus assay was used to calculate the DENV titer. The result showed that IC50 and CC50 of VCO was strong and moderate respectively. VCO was significantly inhibited the replication of DENV with adequate safe range to use for cells within limited dosages. Therefore, we concluded that VCO can be a candidate antiviral for DENV. Next study is needed to evaluate the effect of VCO in vivo, therefore we will find an antiviral of DENV virus in future., Cases of the Dengue Hemorrhagic Fever (DHF)/Dengue Fever (DF) were reported increasing worldwide annually, especially in South Asia counties including Indonesia The clinical features of DF/DHF are fever, headache, muscle and joint pains, a characteristic skin rash that is similar to measles, which lead to thrombocytopenia as a lab result. Until now, specific antiviral for dengue virus (DENV) is not available yet.
The objective of this research was to evaluate the effect of virgin coconut oil (VCO) to the DENV replication. This research was experimental study and was conducted at Microbiology laboratory, Department of Microbiology, Faculty of Medicine University of Indonesia. The data that was obtained for this study came from the experimental studied with 6 repeated experiments for each treatment of various concentartion of 5%, 1%, 0.5% and 0.1% as well as negative control and Dimethyl Sulfoxide (DMSO).
Inhibition of DENV replication was determined by calculating of DENV titer after treated with VCO. The focus assay was used to calculate the DENV titer. The result showed that IC50 and CC50 of VCO was strong and moderate respectively. VCO was significantly inhibited the replication of DENV with adequate safe range to use for cells within limited dosages. Therefore, we concluded that VCO can be a candidate antiviral for DENV. Next study is needed to evaluate the effect of VCO in vivo, therefore we will find an antiviral of DENV virus in future.]"
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Cindy Gisella Zahrany
"Tingginya insiden infeksi demam berdarah yang terjadi dan tidak adanya vaksin efektif menyebabkan banyak peneliti mencoba ekstrak tumbuhan sebagai pengobatan alternatif pada virus Dengue (DENV). Curcumin merupakan salah satu ekstrak tumbuhan yang telah dibuktikan memiliki efek antiviral. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah curcumin memiliki efek antiviral pada virus dengue. Oleh karena itu dilakukan tes untuk mengetahui persen hambatan curcumin pada replikasi DENV dan efek cytotoxic curcumin pada sel mamalia. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental yang dilakukan di Departemen Mikrobiologi FKUI. Pada penelitian ini terdapat enam kelompok yaitu perlakuan oleh curcumin dengan empat konsentrasi yang berbeda kontrol negatif dan juga Dimethil Sulfoxide (DMSO). Data yang didapatkan dari eksperimen ini akan dianalisis dengan metode T-test. Dari hasil penelitian terlihat bahwa curcumin terbukti dapat menghambat replikasi virus dengue. Pemberian dosis yang lebih tinggi dapat menghambat 100% replikasi virus. Pada saat konsentrasi curcumin diturunkan, maka penghambatan replikasi DENV secara dratis menurun. Dari data tersebut IC50 dari curcumin diperoleh yaitu kurang dari 0.1 µg/ml. Hasil data menunjukkan bahwa efek cytotoxic curcumin pada sel sangat signifikan pada kosentrasi yang tinggi. Pada konsentrasi yang lebih rendah, viabilitas sel terhitung lebih tinggi. Dari data tersebut dapat dihitung nilai CC50 yaitu 3,46 µg/ml. Dengan membandingkan nilai CC50 dan IC50 dari curcumin, didapatkan nilai selectivity index yaitu lebih dari 34. Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa curcumin dapat digunakan sebagai antiviral virus dengue di masa mendatang.

The high incidence of dengue virus infection and also the absence of effective vaccine cause researchers to look up to use the natural extract as the alternative remedy against the dengue virus (DENV). Curcumin is one of the natural extracts that has already proven to have antiviral effect. The objective of this study experiment aimed to see whether curcumin can be used as the antiviral against dengue virus. Several experiments were conducted to obtain the percentage of inhibition of DENV replication and also to determine the cytotoxic effect of curcumin to mammalian cells. This study was an experimental study that had been conducted at Microbiology Departement of Faculty Medicine of Universitas Indonesia. In this experiment, there were six treatment groups such as four different concentrations of curcumin, negative control and Dimethyl sulfoxide (DMSO). The data from this study were analyzed using T-test method. From this study, the curcumin had been proven to successfully inhibit the replication of dengue virus. The treatment with higher dose of curcumin could totally inhibit the replication of DENV. When we gave less dose of curcumin, the percentage inhibition dropped significantly. This showed that inhibition by curcumin was in dose-dependent manner. Furthermore, from these data we determined the IC50 of curcumin which was less than 0.1 µg/ml. The CC50 of curcumin was 3,46µg/ml. By comparing the result of CC50 and IC50, we found the selectivity index value was more than 34. From this study, it can be concluded that Curcumin can be used as antiviral against dengue virus in the future."
2016
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Tsabita Annisa
"Penyakit demam berdarah merupakan salah satu penyakit utama yang tergolong dalam penyakit infeksi tropis di dunia dan di saat yang bersamaan, masih kurang adanya vaksin yang disetujui dan terapi antiviral yang dapat mengimunisasi dan menyembuhkan pasien dari penyakit tersebut. Sampai saat ini, perawatan suportif adalah tata laksana yang paling efektif untuk infeksi virus dengue (DENV), sehingga strategi terapeutik dengan menggunakan ekstrak natural telah dikembangkan. Indonesia sangat kaya dengan aneka ragam tanaman yang memiliki potensi sebagai obat antiviral, seperti contohnya Artocarpus communis.
Tujuan dari penelitian ini adalah menilai efek inhibitorik dari A. communis terhadap replikasi dan infeksi virus dengue. Dalam eksperimen ini, enam sampel sel Huh7it-1 diinfeksikan dengan DENV-2 NGC dan diberi perlakuan menggunakan berbagai konsentrasi dari ekstrak natural A.communis untuk menginvestigasi aktifitas antiviral extract tersebut. Cytotoxic effect dari ekstrak tersebut ditentukan oleh nilai 50% cytotoxic concentration (CC50) yang didapat dari cell viability (MTT) assay. Selain itu, focus assay digunakan untuk mencari nilai 50% inhibitory concentration (IC50) yang menentukan inhibitory effect.
Eksperimen ini diakhiri dengan menghitung selectivity index (SI) untuk mengukur aktifitas antiviral dari ekstrak. Infeksi virus terhambat sangat efektif sebanyak 95.4% (p=0.0035) dengan perlakuan konsentrasi ekstrak tertinggi yaitu 80μg/ml. Namun, hambatan infeksi virus menurun dengan perlakuan konsentrasi ekstrak yang lebih rendah yaitu 40μg/ml, 20μg/ml, 10μg/ml dan 5μg/ml dengan inhibisi sebanyak 52.3% (p=0.0238), 12.6% (p=0.4408), 5.8% (p=0.5832) dan 2.1% (p=0.7881) secara urut. A. communis memiliki nilai IC50, CC50 dan SI yaitu 43.26μg/ml, 366.67μg/ml dan 8.48. Hasil yang didapatkan dari eksperimen ini menunjukkan bahwa pada konsentrasi yang tinggi, ekstrak natural A. communis memiliki properti antiviral terhadap virus dengue. Selain itu, ekstrak tersebut memiliki nilai CC50 yang tinggi yang menandakan level cytotoxicity yang rendah dan nilai SI yang signifikan,sehingga menunjukkan potensi yang baik sebagai agen antiviral terhadap DENV.

Dengue hemorrhagic fever is currently a major tropical and subtropical infection in the world with lack of approved vaccines as well as antiviral therapies to immunize and cure patients towards this disease. Up until now, supportive care is the only effective management with no promising therapeutic treatment available against dengue virus (DENV) infection, therefore development of therapeutic strategies using natural extracts have arisen. Indonesia is rich in plant varieties in which their natural extracts have the potential for antiviral drugs, for example Artocarpus communis.
The aim of this study was to investigate antiviral properties present in the natural extract of A. communis against DENV infection. In the experiment, six replicates of Huh7it-1 cells were infected with DENV-2 NGC and given various concentrations of natural extracts to determine antiviral activity. The toxicity effects of the extract were determined by cell viability (MTT) assay to find 50% cytotoxic concentration (CC50). Focus assay was used to find 50% inhibitory concentration (IC50), which determined the inhibitory effect.
We concluded the experiment with calculating the selectivity index (SI) to measure antiviral activity of the extract. Upon treatment with the highest extract concentration of 80μg/ml, the infection was inhibited impressively as much as 95.4% (p=0.0035). The inhibition of infection decreased with lower extract concentration of 40μg/ml, 20μg/ml, 10μg/ml and 5μg/ml as much as 52.3% (p=0.0238), 12.6% (p=0.4408), 5.8% (p=0.5832) and 2.1% (p=0.7881) respectively. The results also exemplified that A. communis has an IC50, CC50 and SI of 43.26μg/ml, 366.67μg/ml and 8.48. The results of this study indicate that the natural extract of Artocarpus communis shows some level of antiviral property towards dengue virus at high concentrations. Furthermore, it has a high CC50 value that signifies low cytotoxicity and a significant SI thus demonstrating a good potency as an antiviral agent against DENV."
Depok: Universitas Indonesia, 2014
S-Pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Maharani Aviandra Safri
"Virus dengue ialah penyebab demam dengue yang ditransmisikan melalui nyamuk betina Aedes aegypti. Manifestasi klinis dari infeksi virus ini sangat beragam, mulai dari tidak bergejala hingga dapat menyebabkan sindrom renjatan dengue. Kejadian infeksi dengue diperkirakan mencapai 390 juta kasus per tahun. Belum terdapat pengobatan antivirus spesifik yang bisa digunakan dalam menangani kasus infeksi dengue. Tanaman Moringa oleifera merupakan salah satu tanaman herbal yang diketahui memiliki banyak manfaat akibat zat-zat metabolit yang terkandung di dalamnya. Ekstrak daun ini berpotensi sebagai antivirus DENV, namun belum diketahui bagaimana mekanisme penghambatan yang terjadi. Penelitian ini dilakukan untuk mengevaluasi mekanisme penghambatan replikasi DENV secara in vitro oleh fraksi heksana dari ekstrak daun Moringa oleifera. Sel vero diinfeksi dengan DENV-2 dan diberi fraksi heksan ekstrak daun Moringa oleifera pada tahapan entry-step (awal) dan post-step (akhir). Pada penelitian ini, dilakukan focus assay untuk menghitung persentase penghambatan dan MTT assay untuk menghitung persentase viabilitas. Persentase penghambatan pemberian fraksi heksana ekstrak daun M. oleifera pada perlakuan entry step dan post adalah sebesar 98,08% dan 99,51 dengan persentase viabilitas masing-masing sebesar 104,04% dan 96,4%. Pemberian fraksi heksana ekstrak daun M. oleifera pada perlakuan entry step maupun post infeksi menunjukkan aktivitas antivirus DENV yang baik dan aman bagi sel.

Dengue virus is the cause of dengue fever that can be transmitted by female mosquitoes from Aedes aegypti Sp. The clinical manifestation of dengue infection varies, from asymptomatic to dengue shock syndrome. The incidence of dengue infection is estimated to reach 390 million cases each year. There is no specific antivirus yet to treat DENV. Moringa oleifera is a herbal plant that is known to have many benefits as it has lots of important nutrients and essential phytochemicals. The objective of this study is to evaluate the cytotoxic effect and inhibition mechanism of dengue virus replication by hexane fraction of Moringa oleifera leaf extract using vero cells. Inhibitory mechanism was done by entry-step infection method and post infection method. Inhibitory percentage was determined by focus assay meanwhile viability percentage was determined by MTT assay. The viability percentage of vero cells from the entry step infection and post infection were 104,04% and 96,4%. While inhibitory percentage of DENV-2 were 98,08% and 99,51%, respectively. The entry-step infection and post infection mechanism of hexane fraction of Moringa oleifera leaf extract towards dengue virus shows a good antiviral potential with high inhibitory percentage and low cytotoxic effect."
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Lyanna Azzahra Baihaqi
"Virus dengue (DENV), yang menyebabkan Demam Berdarah Dengue (DBD) dan Sindrom Syok Dengue (SSD), merupakan salah satu virus vector-borne dengan tingkat penularan tertinggi di dunia. Saat ini, belum ditemukan obat antivirus terhadap DENV yang terbukti efektif. Moringa oleifera (M. oleifera) merupakan salah satu tanaman herbal yang sering digunakan untuk pengobatan dikarenakan memiliki banyak efek, yang salah satunya adalah sebagai antivirus. Pada studi ini, penelitian dilakukan untuk mengetahui adanya efek antivirus pada ekstrak fraksi heksana ekstrak etanol daun M. oleifera terhadap DENV. Studi ini dilakukan secara in vitro (pada sel Vero) dengan menghitung IC50 (metode focus assay) dan CC50 (metode MTT assay) untuk menemukan indeks selektivitas (SI). Nilai IC50 didapatkan sebesar 55,19 μg/mL, sementara CC50 dengan nilai yang belum dapat ditentukan namun melebihi 320 μg/mL. Dari hasil IC50 dan CC50, didapatkan SI lebih dari 5,79.

Dengue viruses (DENV), which cause dengue hemorrhagic fever (DHF) and dengue shock syndrome (DSS), are one of the most highly transmitting vector-borne virus worldwide. To this day, there has not been any effective antiviral drugs found for DENV. Moringa oleifera (M. oleifera) is one of the traditional herbs often used for mediations due to some beneficial effects, one which being the antiviral effect. The purpose of this study is to investigate the antiviral effect of the hexane fraction ethanol extract of M. oleifera leaves to the replication of DENV. This is an in vitro study (using Vero cells) conducted by calculating the IC50 (focus assay method) and CC50 (MTT assay method), therefore calculating the selectivity index (SI) of the extract. From the result of this study, the IC50 value is 55,19 μg/mL, CC50 value is not determined yet but is higher than 320 μg/mL. From both the IC50 and CC50 values, the SI is calculated to be more than 5,79. Statistically, there are no significant differences between all subject groups in this study for both infectivity and viability data."
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>