UI - Tugas Akhir :: Kembali

UI - Tugas Akhir :: Kembali

Evaluasi Biaya Tindakan Operasi di Central Operating Theatre Rumah Sakit Universitas Indonesia pada 1 November - 15 Desember 2022 = Evaluation of the Cost of Surgery at the Central Operating Theater of the University of Indonesia Hospital on 1 November – 15 December 2022

Nabila Ariestiani; Sri Wulandah Fitriani, supervisor; Tri Wahyuni, supervisor; Catur Jatmika, examiner (Fakultas Farmasi Universitas ndonesia, 2023)

 Abstrak

Central Operating Theatre (COT) atau ruang operasi pusat adalah ruang operasi utama di rumah sakit sebagai tempat dilakukannya prosedur operasi besar dan kompleks. COT merupakan salah satu unit yang membutuhkan biaya operasional yang besar dan kompleks, sehingga evaluasi biaya pada bagian Central Operating Theatre. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan harga jual dan harga beli obat dan BMHP pada unit Central Operating Theatre (COT) di Rumah Sakit Universitas Indonesia berdasarkan frekuensi tindakan dan biaya tindakan operasi selama periode 1 November – 15 Desember 2022. Berdasarkan data yang diperoleh, dari 90 tindakan operasi yang dilakukan dapat diketahui bahwa operasi odontektomi merupakan jenis operasi yang mengeluarkan biaya paling besar dengan jumlah harga beli sebesar Rp127.807.356,00 dan jumlah harga jual sebesar Rp230.767.226,00. Operasi odontektomi juga merupakan jenis operasi yang paling sering dilakukan di Rumah Sakit Universitas Indonesia dengan jumlah tindakan mencapai 117 operasi. Rata-rata biaya tertinggi diraih oleh tindakan odontektomi. Adapun biaya dibutuhkan untuk tindakan odontektomi adalah Rp127.807.356,00 untuk harga beli dan Rp230.767.226,00 untuk harga jual.

The Central Operating Theater (COT) or central operating room is the main operating room in a hospital where large and complex surgical procedures are carried out. COT is a unit that requires large and complex operational costs, so evaluate costs in the Central Operating Theater section. This study aims to compare the selling and purchasing prices of medicines and BMHP at the Central Operating Theater (COT) unit at the University of Indonesia Hospital based on the frequency of procedures and costs of operations during the period 1 November – 15 December 2022. Based on the data obtained, from 90 procedures The operation carried out can be seen that odontectomy is the type of operation that incurs the highest costs with a total purchase price of IDR 127,807,356.00 and a total selling price of IDR 230,767,226.00. Odontectomy surgery is also the type of surgery most frequently performed at the University of Indonesia Hospital with the number of procedures reaching 117 operations. The highest average cost is achieved by odontectomy. The costs required for an odontectomy are IDR 127,807,356.00 for the purchase price and IDR 230,767,226.00 for the selling price.

 File Digital: 1

Shelf
 PR-Nabila Ariestiani 1.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tugas Akhir
No. Panggil : PR-pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Farmasi Universitas ndonesia, 2023
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : xiv,20 pages + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
PR-pdf 16-24-37860505 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 9999920541371
Cover