ABSTRAKAbstrak Konvergensi antara teknologi informasi dan dunia digital merupakan sesuatu yang tidak dapat dihindarkan. Kini, berbagai perusahaan pers berlomba-lomba menghadirkan versi daring untuk setiap konten berita yang mereka publikasikan dan mengakibatkan akses untuk setiap berita menjadi lebih praktis. Namun tidak jarang, dengan mengatas namakan faktualitas, berbagai unsur-unsur dasar dalam jurnalistik sering terlupakan. Sebagai salah satu hal yang esensial, kredibilitas dari koran daring secara konsisten harus tetap dijaga. Makalahmerupakan kajian literatur terhadap dua makalah penelitian yang membahas mengenai kredibilitas koran daring. Literatur pertama ditulis oleh Yoshiko Nozato yang mencari benang merah antara persepsi khalayak dengan berbagai aspekkredibilitas koran daring, dan literatur kedua yang ditulis oleh Ji Young Kim dan Stephen Masiclat yang meneliti pengaruh faktor-faktor sosial, personal dan interaktivitas terhadap kredibilitas koran daring. Hasil kajian menunjukkan bahwa disamping perbedaan temuan, kedua penelitian menunjukkan bahwa terdapat kecenderungan publik untuk menilai kredibilitas koran daring melalui faktor personal dan lingkungan. Kata Kunci : Kredibilitas, Koran Daring, Jurnalisme, Konvergensi Teknologi, Khalayak.
ABSTRACT Abstract The convergence between the information technology and the digital world has become more unavoidable. News media companies are racing for online versions of up to date news content to publish thus resulting in a more practical access to all news segments for the audience. As factuality is regarded as a prime priority, some basic elements of journalism oftentimes tend to be overlooked. News credibility, as one of the essential elements of online newspaper, however, needs to be consistently maintained. This article is a literature review on two research papers on the credibility of online newspapers. The first paper authored by Yoshijo Nozato looked into the relationship between public perception and various aspects of online newspaper credibility, and the second paper co authored by Ji Young Kim and Stephen Masiclat looked into the influence of social significance, personal significance and interactivity factors on the perceived credibility of online newspaper. It is shown that despite the discrepancies, both researches reveal that the public tend to assess the credibility of online newspapers on the basis of personal and social significance factors. Keywords Credibility, Online Newspaper, Journalism, Technology Convergence, Public