ABSTRAKTelah dilakukan percobaan pendahuluan untuk menemukan kondisi kromatografi penetapan kadar noretindron dalam plasma darah. Sebagai standar dalain digunakan tnedroksi progesteron asetat. Isolasi obat dari plasma dilakukan dengan 2 cara, yaitu pengendapan protein dengan inetanol dan ekstraksi cair-cair dengan dikioroinetan. Selektivitas yang baik diperoleh pada penyuntikan hasil ekstraksi diklorometan dengan kondisi kroinatografi fase diatn kolom C18 ( 25 cm x 0,4 cm ) dan fase gerak metanol-air (3:1), kecepatan aliran 0,4 ml/inenit. Kepekaan KCKT terhadap noretindron dicari dengan ineinbuat kurva kalibrasi pada tingkat pikogram. Tanggapan yang cukup linear diperoleh pada penyuntikan noretindron dengan interval 50 pg. Deteksi dengan ultra violet dilakukan pada panjang gelombang 238 nm. Batas deteksi noretindron pada percobaan mi adalah 200 pg.