UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Deksripsi leksikografi istilah-istilah hukum Belanda yang dipergunakan di Indonesia menurut Abjad A

Alexandrina Sri Karyati Doematoeboen; Groeneboer, Kees, supervisor (Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1990)

 Abstrak

Deskripsi leksikografi istilah hukum mempunyai empat unsur yaitu: definisi, padanan kata, penerapan dalam contoh kalimat, dan keterangan tambahan lainnya. Inventarisasi istilah-istilah hukum Belanda menurut abjad A berasal dari tujuh kamus hukum dan satu kitab-kitab undang-undang. Inventarisasi ini berjumlah 129 istilah. Penulisan deskripsi leksikografi istilah hukum ini berdasarkan teori Ladislav Zgusta. Di dalam penulisan deskripsi leksikografi sering ditemui kesulitan dalam mencari padanan kata yang baik, terutama istilah itu berasal dari istilah asing. Untuk itu perlu diperhatikan istilah asing yang diterima ke dalam bahasa Indonesia melalui: penyerapan, penerjemahan, dan penyerapan dan penerjemahan sekaligus ke dalam bahasa Indonesia. Pada proses penyerapan dengan perubahan fonologis dan perubahan ejaan ke dalam bahasa Indonesia menghasilkan penyederhanaan bentuk. Sedangkan penyerapan tanpa perubahan dan diterima ke dalam bahasa Indonesia secara utuh merupakan istilah yang bersifat internasional. Pada proses penerjemahan ke dalam bahasa Indonesia lebih diutamakan kesepadanan konsep, bukan berdasarkan harfiahnya. Proses penyerapan dan penerjemahan sekaligus merupakan perpaduan dua proses dan bentuk penerjemahannya lebih singkat.

 File Digital: 1

Shelf
 S 1390e.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S15784
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 1990
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : vii, 129 lembar ; 28 cm.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S15784 14-21-726379460 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20159416
Cover